Bos Krakatau Steel Silmy Karim Jadi Dirjen Imigrasi, Lepas Gaji Ratusan Juta!

  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Silmy Karim bakal melepas gaji ratusan juta sebagai Dirut Krakatau Steel (KRAS) usai terpilih menjadi Dirjen Imigrasi.

Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Direktur Utama PT Krakatau Steel Tbk. , Silmy Karim, bakal melepas jabatannya setelah terpilih menjadi Dirjen Imigrasi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia .

Hal tersebut berdasarkan persetujuan dari Menteri Negara BUMN selaku Pemegang Saham Seri A Dwiwarna melalui Surat No. SR-28/Wk1.MBU.B/10/2021 5 Oktober 2021. Apabila gaji direksi dibagi rata, maka masing-masing direksi mendapatkan gaji sekitar Rp4,77 miliar per tahun atau Rp393 juta per bulan. Namun, sebagaimana diatur dalam ketentuan tersebut, besaran gaji direksi lainnya sebesar 85 persen dari gaji Direktur Utama.

Sekretaris Jenderal Kemenkumham sekaligus Ketua Panitia Seleksi Dirjen Imigrasi, Andap Budhi Revianto, mengatakan bahwa Penunjukkan Silmy Karim sebagai Dirjen berdasarkan ketetapan yang tertuang dalam Keputusan Presiden No.165/TPA tahun 2022 tentang Pengangkatan Pejabat Pimpinan Tinggi Madya di Lingkungan Kementerian Hukum dan HAM.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jadi Dirjen Imigrasi, Silmy Karim Bakal Lepas Jabatan Dirut Krakatau Steel (KRAS)Silmy Karim akan melepas jabatannya sebagai Dirut Krakatau Steel (KRAS) setelah terpilih menjadi Dirjen Imigrasi.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Bos Krakatau Steel (KRAS) Silmy Karim Resmi Jadi Dirjen ImigrasiDirut Krakatau Steel Silmy Karim dikabarkan telah resmi ditunjuk sebagai Dirjen Imigrasi.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Dirut Krakatau Steel Silmy Karim Terpilih Jadi Dirjen ImigrasiDirektur Utama PT Krakatau Steel Tbk (KRAS) Silmy Karim terpilih menjadi Direktur Jenderal atau Dirjen Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham).
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Jadi Dirjen Imigrasi, Silmy Karim Lepas Gaji Ratusan Juta di Krakatau SteelSetelah jadi Dirjen Imigrasi, Silmy akan melepas gajinya sebagai Dirut Krakatau Steel. Lantas, seberapa besar gajinya sebagai dirut Krakatau Steel?
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Dirut Krakatau Steel Silmy Karim Ditunjuk Jadi Dirjen Imigrasi Kemenkumham | merdeka.comPenunjukan Silmy Karim sebagai Dirjen Imigrasi berdasarkan Keputusan Presiden No.165/TPA tahun 2022 tentang Pengangkatan Pejabat Pimpinan Tinggi Madya di Lingkungan Kemenkumham.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Silmy Karim Terpilih Jadi Dirjen Imigrasi, Gaji Lebih Gede dari Dirut Krakatau Steel?Silmy Karim dikabarkan terpilih menjadi Direktur Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM Republik Indonesia.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »