Bos BUMN Rangkap Jabatan Tak Bisa Lagi Dobel Gaji, Ahok: Pertamina Sudah dari 2020

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 17 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ahok menyebut, Pertamina jadi perusahaan BUMN pertama yang menerapkan kebijakan itu pada jajaran direksinya.

"Ini terobosan sangat baik dan Pertamina adalah mungkin BUMN yang pertama melakukannya," ujar dia saat ditemui usai acara Sosialisasi Peraturan Menteri BUMN di Grha Pertamina, Jakarta, Senin .

"Ketika direktur merangkap komisaris itu enggak boleh terima apapun. Itu hanya bagian kerjaan tambahan. Itu sudah dilakukan pertamina sejak 2020," ucapnya. "Jabatan rangkap di komisaris di perusahaan bawahnya, nantinya tidak mendapatkan tambahan remunerasi. Remunerasi hanya sebagai direksi di atas," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Pas plumpang ga nongol eh baru muncul skrg

Tapi kok masih rugi mulu sih, katanya bisa untung walau mérém..😅

Gaji mah keciiiillllll (aplg gapok).... tantiem, bonus, tunjangan dan fasilitas itu yg guedeee.

taik taik taik... ngapain meleekkkkk gblk

Klo honor gmna boleh double? Hmm

Inget ya 'GAJI', honor boleh2 aja

Inalum apa kabar? Banyak bumn2 yg pegawainya rangkap jabatan di anak2 perusahaannya. Jadi penghasilannya dobel2 termasuk bonusnya berlipat2. Fasilitas g usah ditanya

Ente ongkang2 jadi komisaris Pertamina bisa dpt brp Miliar bos?

Lah bensr dong kalo rangkap masih di satu bos ya gaji satu ... coba deh kalo ada bos banyak perusahaan anak buah disuruh urus ini itu gaji satu lah kalo pemerintah kagak ya kalo rangkap gaji juga rangkap .. afuran sendiri

Tapi menterinya rangkap jabatan

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bos BUMN Nggak Boleh Lagi Dapat Gaji Dobel, Ahok Bilang Begini'Jadi intinya ini terobosan sangat baik dan Pertamina adalah mungkin BUMN yang pertama lakukan,' katanya.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Erick Thohir Hapus Aturan Gaji Dobel di BUMN, Ini Kata AhokKomisaris Utama Pertamina, Ahok, merespons penghapusan gaji dobel Direksi BUMN yang merangkap jadi Komisaris. Gaji triple aje om....gaji hidup fantastis....
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Kapal Pengangkut BBM Pertamina Terbakar di Laut Mataram, 3 Kru Belum DitemukanKapal Pertamina, Kebakaran Kapal Pertamina, MT Christin, Kapal Pengangkut BBM Pertamina Terbakar - Halaman 1
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Kapal Pertamina yang Terbakar di Mataram Angkut 5.900 Kiloliter PertaliteKapal Pertamina, Kebakaran Kapal Pertamina, MT Christin, Kapal Pengangkut BBM Pertamina Terbakar
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Erick Thohir Minta Direksi dan Komisaris Hafal Omnibus Law BUMNMenteri BUMN Erick Thohir meminta jajaran direksi dan komisaris perusahaan BUMN untuk hafal Omnibus Law BUMN Pak, Indonesia jadi tuan rumah PD khan Pak? Yang wajib disuruh hafal itu UUD 1945 dan asas asas pada pancasila dan tujuannya, Omnimbus lau sudah banyak melenceng dari amanat UUD 1945 dan asas asas pada pancasila,makin ngawur pejabat dinegara ini
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Direksi dan Komisaris BUMN Dilarang Terima Gaji Dobel, Ahok: TerobosanKomisaris Utama Pertamina, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mengungkapkan, Pertamina merupakan BUMN pertama yang menerapkan kebijakan single income. Larangan bagi...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »