BNPB: Drainase Buruk Penyebab Banjir di Perumahan Harapan Indah Bekasi

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

BNPB mengatakan banjir di Perumahan Harapan Indah, Bekasi diakibatkan oleh curah hujan yang tinggi. Banjir juga diakibatkan oleh buruknya sistem drainase.

"Sebelumnya banjir yang dipicu oleh faktor intensitas hujan tinggi sejak Sabtu pukul 23.00 WIB hingga Minggu pukul 07.00 WIB dan ditambah buruknya drainase itu telah merendam lima RW yakni RW 16, RW 17, RW 18, RW 19 dan RW 20 dengan TMA sekitar 150 sentimeter," ujar Kepala Pusat Data Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Agus Wibowo dalam keterangan persnya, Senin .Agus menyebut lambatnya air surut akibat topografi tanah di perumahan.

"Selain buruknya sistem drainase, proses lambatnya penyurutan genangan air di lima RW tersebut juga disebabkan oleh kondisi topografi yang merupakan daerah cekungan sehingga mengakibatkan genangan air tidak dapat keluar atau mengalir melalui saluran pembuangan," jelasnya.Selain itu, Agus juga mengungkapkan temuan tim via udara. Dia mengatakan tembok pembatas setinggi 5 meter di antara Harapan Indah I dan Harapan Indah II tersumbat.

"Di samping itu, berdasarkan kajian dan pantauan tim lapangan dari udara menggunakan drone di RW 18, tembok pembatas setinggi sekitar 5 meter berdiri di antara Harapan Indah I dengan Harapan Indah II dan terdapat sumbatan saluran air yang terletak di bawah tembok pembatas," ungkapnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Ya ngga cuma di Harapan Indah doang dong yg di perhatikan BNPB! pemkotbekasi

yakali banjir grgr kebakaran hutan........

Bekasi banjir jg nih bang SondoroMusic kasihan mereka, ada kata2 sampah ga buat gubernurnya? Kali aja mau tanyain 'Singapur banjir nte?'

Ini loh can kenapa rumah lu kerendem wiehiksan

Iya nih drainase buruk dan bnyk pembangunan di sekitarnya jd ga ada resapan air...pengembang dan pemkot hrs kerjasama utk benahin cc pemkotbekasi

Banjir dari dulu juga penyebabnya itu

Drainase buruk kan bisa diperbaiki dibenerin dirapiin pulak , pasti ada anggarannya kan pada kemana tuh pemangku jabatan yg terkait nya ?

Owhh, kirain gara2 anies

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hujan Ekstrem Picu Banjir Jakarta, Begini Imbauan BNPB Bagi WargaBNPB memberikan panduan bagi warga ibu kota untuk mengantisipasi potensi bahaya hujan ekstrem yang menyebabkan banjir Jakarta.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Terendam Banjir, Akses Perumahan Taman Buaran Indah Jaktim LumpuhBanjir merendam kawasan Perumahan Taman Buaran Indah III, Duren Sawit, Jaktim. Akses jalan dari dan menuju perumahan tersebut lumpuh. Lah, disini hujan seharian tapi ga pernah banjir kok... di Denpasar, Bali tapi... awkwkwkwk Awaaas jangan berendam, bisa hamil massal........😊 *TANDA SALAM UNTUK GUBERNUR TUKANG BUALAN HAHAHA
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Banjir rendam perumahan Pulomas - ANTARA TVANTARA - Perumahan Pulomas, Kelurahan Kayu Putih, Kecamatan Pulogadung, Jakarta Timur terendam banjir setinggi 70 cm akibat hujan deras, sejak Sabtu (22/2) ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Perumahan Pulomas Terendam Banjir Satu MeterAir mulai naik di Perumahan Pulomas sejak pukul 02.00.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Perumahan Pulomas terendam banjir satu meterPerumahan Pulomas, Kelurahan Kayu Putih, Kecamatan Pulogadung, Jakarta Timur terendam banjir setinggi satu meter akibat hujan deras, sejak Sabtu (22/2) dan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Sudah 9 Jam, Perumahan di Rorotan Jakut Masih Terendam Banjir 50 CmBanjir masih menggenangi perumahan di Rorotan, Cilincing, Jakarta Utara. Tinggi air hingga pukul 15.40 WIB mencapai 50 cm. Ini curahan seorang warga: BanjirDKIJakarta Rorotan aja udh ngeluh apa lgi daerahku yg deket situ Hati hati kalau ada yg terangsang dan mengeluarkan sperma bisa menyebabkan kehamilan (katanya) Makanya klu mau buat pembangunan buat saluran air biar lancar...
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »