BNNP Jatim Musnahkan 6,4 Kg Sabu-Sabu dan 203 Butir Pil Ekstasi

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sebanyak 6,4 kilogram sabu-sabu dan 203 butir pil ekstasi dimusnahkan BNNP Jatim BNNPJatim

jpnn.com, SURABAYA - Badan Narkotika Nasional Provinsi Jawa Timur memusnahkan sebanyak 6,4 kilogram narkotika jenis sabu-sabu dan 203 butir pil ekstasi, Selasa .

Temuan itu membuktikan bahwa peredaran narkoba di Jatim masih banyak terjadi meski kondisinya dalam pandemi Covid-19. Kepala BNNP Jatim Brigjen M Aries Purnomo mengatakan barang haram yang dimusnahkan itu didapat dari empat tersangka di tiga tempat kejadian perkara yang berbeda. "Sebab itu berbagai cara dilakukan para bandar untuk bisa mengelabui petugas," ujar dia saat pemusnahan di Kantor BNNP Jatim, Selasa .

Aries mengungkapkan, selama pandemi intensitas peredaran narkoba justru makin marak. Pihaknya prihatin dengan temuan itu. "Kami BNNP dan aparat lainnya tetap konsisten. Kami terus waspada, sebab masa pandemi ini digunakan pelaku kejahatan dan bandar mengedarkan narkoba," tegas Aries. Para tersngka dijerat Pasal 114 ayat Subs pasal 112 ayat UU RI Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika. Ancaman hukuman paling lama 12 tahun penjara atau denda Rp800 ribu. Baca Juga:

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BNNP Jatim Musnahkan 6 Kilogram Sabu |Republika OnlineBarang haram tersebut di antaranya disita dari tersangka MZ.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

LDII Jatim: Milenial Tak Boleh Melupakan Pancasila dan Butir-butirnyaSebagai generasi muda atau milenial banyak yang tak hafal dengan Pancasila, melalui tausiah itu mereka bisa memiliki wawasan kebangsaan yang luas Pancasila
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Satgas: 19 Warga Jatim Terkonfirmasi Covid-19 Varian India |Republika OnlineCovid-19 Delta B16172 varian India memiliki tingkat penularan lebih tinggi
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Polda Jatim kawal penguatan PPKM mikro tekan angka COVID-19Kepolisian Daerah Jawa Timur akan mengawal penguatan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) mikro mulai 22 Juni 2021 hingga 5 Juli 2021 untuk ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Tausiyah Kebangsaan, MUI Jatim Ingatkan Dakwah Sejuk Nabi |Republika OnlineNabi Muhammad SAW menyampaikan dakwah damai dan sejuk Asa saat sejuk ada juga yg panas, tergantung situasi islam saat itu
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Jatim Dorong Produksi Kopi Olahan di Tengah Pandemi |Republika OnlinePemprov Jatim mendorong produksi olahan dengan memberikan fasilitasi akses pasar.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »