BNI Ajak Nasabah Tembus Pasar Tiongkok

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk bersama Indonesia International Chamber of Commerce (ICC) Indonesia mengajak nasabah bank BUMN itu menembus pasar Tiongkok

"Acara yang diikuti nasabah BNI yang juga eksportir itu diharapkan dapat memberikan informasi beragam peluang dan potensi ekspor dari Indonesia ke Tiongkok," kata Direktur Treasury dan International Banking BNI Rico Rizal Budidarmo di Gedung Grha BNI Jakarta, kemarin.

Rico menjelaskan, business gathering tersebut merupakan bentuk dukungan BNI terhadap eksportir agar memiliki gambaran mengenai produk ekspor Indonesia ke Tiongkok. Diskusi tersebut juga dihadiri sekitar 100 nasabah BNI, dengan menghadirkan pembicara dari Komite Promosi Perdagangan Internasional China Chen Min, Direktur Pengembangan Pasar dan Informasi Ekspor Ditjen PEN Kementerian Perdagangan Iriana Trimurty Ryacudu, dan General Manager Divisi Internasional BNI Eko Setyo Nugroho.

"Dengan realisasi ekspor, diharapkan dapat meningkatkan transaksi perdagangan Indonesia ke Tiongkok dan peningkatan transaksi ekspor Indonesia," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BPOM Dorong Obat Tradisional Tembus Pasar GlobalBPOM terus mendorong percepatan pengembangan obat tradisional Indonesia agar semakin dikenal dan diterima di pasar global
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Tiongkok dan Laos bangun koridor ekonomi Tiongkok-Laos dan bangun komunitas nasib bersama- Beberapa hari yang lalu, pemerintah Laos merilis sebuah laporan yang memperkirakan bahwa tingkat pertumbuhan PDB akan menjadi 6,7% pada tahun 2019, industri ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Ekonomi digital menjadi ikatan yang menghubungkan nasib Tiongkok dan Asia Tenggara- Menurut laporan dari Maybank, investasi Tiongkok di Asia Tenggara telah menunjukkan momentum yang baik. Pada semester pertama 2019, investasi Tiongkok di ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

BCA Expo Semarang 2019 Berikan Layanan One Stop Solution PerbankanFoto Dalam rangka menghadirkan one stop solution untuk segenap nasabah dan masyarakat di Kota Semarang...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Masyarakat Butuh KPR Berbunga TetapPerbankan juga diminta tidak memberi penalti kepada nasabah yang mendadak mengalami kesulitan pembayaran.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Bursa Asia Ditutup Turun, Eropa Dibuka MenguatShanghai SE composite di Tiongkok melemah 33 poin (1,17 persen) mencapai 2.863.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »