BMKG sebut Sumatera sudah memasuki musim hujan pada Oktober

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 11 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 8%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengatakan bahwa beberapa wilayah di Indonesia sudah memasuki musim hujan pada Oktober ini, ...

Kasubdit Analisis Informasi Iklim BMKG Adi Ripaldi berfoto dalam sebuah acara apel pemberangkatan bantuan dan relawan ACT di Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat, Senin . Jakarta - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika mengatakan bahwa beberapa wilayah di Indonesia sudah memasuki musim hujan pada Oktober ini, misalnya Sumatera, sementara wilayah lain baru akan memasuki musim hujan pada November dan Desember.

Ia mengatakan beberapa daerah di Sumatera sudah terjadi hujan sejak awal Oktober, dan menekankan untuk Palembang di Sumatera Selatan dan Lampung baru akan memasuki musim hujan pada akhir Oktober.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BMKG: Hari Ini Jakarta Cerah Berawan, Bogor Hujan RinganCuaca di wilayah DKI Jakarta diprediksi cerah berawan dari pagi.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

BMKG: Jakarta Cerah Hari Ini, Bogor Hujan RinganCuaca di seluruh wilayah Jakarta dari pagi hingga siang hari diprediksi cerah. Megapolitan
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

BMKG Nyatakan Topan Hagibis tidak Pengaruhi Cuaca IndonesiaPosisi Topan Hagibis juga semakin menjauh dari wilayah Indonesia, sehingga tidak memberikan dampak terhadap kondisi cuaca ataupun gelombang laut di Indonesia.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

BMKG Sebut Tomohon dan Kairatu Diguncang GempaGempa Tomohon, Sulawesi Utara, berkekuatan 3,7 magnitudo sementara gempa Kairatu berkekuatan 3,5 magnitudo
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Gempa Susulan Terjadi hingga 1.516 Kali, BMKG Ambon Sebut Itu Peristiwa Normal - Tribun AmbonGempa bumi susulan masih terus mengguncang Pulau Ambon dan sekitarnya sejak gempa 6,8 pada Kamis (26/9/2019), hingga kini tercatat 1.5.16 kali.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

BMKG: Wilayah NTT masih berpotensi terjadi karhutlaBadan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mendeteksi, kebakaran hutan dan lahan (karhutla) masih berpotensi terjadi di wilayah Nusa Tenggara Timur ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »