BMKG Prediksi Dampak Siklon Seroja Melemah, Warga Diminta Tetap Waspada

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

BMKG menyebut Siklon Tropis Seroja yang berdampak ke bencana di NTT kini sudah menjauhi wilayah Indonesia. Namun BMKG mengimbau warga tetap waspada.

) kini sudah menjauhi wilayah Indonesia. Namun BMKG mengimbau warga tetap waspada dengan pengaruh tidak langsung Siklon Tropis Seroja.

Berdasarkan pantau Satelit Himawari, menjauhnya Siklon Seroja, membuat pengaruhnya ke Indonesia melemah. Namun, Dwikorita mengingatkan siklon ini bergerak ke bagian barat daya sehingga ada potensi hujan di wilayah NTB hingga wilayah Jawa Tengah."Dan akan terlihat nanti kami memprediksi setelah tanggal 7 yaitu tanggal 8-9, pengaruh dari Siklon Seroja ini sudah semakin melemah. Meski pun dapat juga berkembangannya semakin kuat ke arah barat daya," ujar Dwikorita.

Khusus untuk wilayah NTT, BMKG memprediksi hujan mengguyur dalam intensitas sedang. Hal ini berdasarkan dari semakin menjauhnya Siklon Seroja."Jadi poinnya Nusa Tenggara Timur intensitas hujannya sudah mulai menurun yang sebelumnya sangat lebat, kemudian menurun menjadi lebat, dan saat ini sedang dan diharapkan nanti segera juga berkembang menjadi ringan," ucapnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama