BJ Habibie wafat - Gambaran sosok Habibie di mata putra pertama

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ilham Habibie selaku putra pertama almarhum B.J Habibie memberikan gambaran sosok ayah menjelang pemakaman di TMP Kalibata, Jakarta, Kamis.\r\n\r\n"Bapak ...

Personel Pasukan Pengamanan Presiden mengusung peti jenazah almarhum Presiden ke-3 Republik Indonesia BJ Habibie menuju liang lahat saat tiba di Taman Makam Pahlawan Nasional Utama Kalibata, Jakarta, Kamis . BJ Habibie meninggal dunia pada hari Rabu pukul 18.05 WIB setelah menjalani perawatan di RSPAD. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A/foc.

Ia menggambarkan sosok ayahnya adalah sebagai perjuangan dalam hal kebaikan. Ia mencontohkan mengenai perjuangan untuk mengadakan teknologi dan industri di Indonesia untuk negara. Almarhum B.J Habibie juga memperjuangkan Islam dan demokrasi di Indoensia agar bisa ditunjukkan kepada dunia bahwa keduanya adalah kompatible.

Sifat dari B.J Habibie adalah terbuka kepada semua, tidak membedakan manusia, selalu mencoba memanajemen yang kurang baik. "Bapak punya jejak wasiat di Jerman, Amerika, Inggris, Arab dan Turki dan masih banyak, marilah kita belajar semangatnya, biar pun bapak mau wafat keluarga diminta untuk tetap bersatu," kata dia,

Jokowi bertindak sebagai inspektur upacara dalam prosesi pemakaman bagi Presiden ke-3 RI Baharudin Jusuf Habibie pada Kamis siang. Wakil Presiden Jusuf Kalla juga hadir di tempat upacara bersama Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BJ Habibie wafat - Pramono Anung: Lima aspek kenang BJ HabibieSekretaris Kabinet Republik Indonesia (RI) Pramono Anung mengatakan ada lima aspek yang akan selalu diingat dan dikenang masyarakat Indonesia setelah Presiden ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

BJ Habibie wafat- Warga Biak ikut berduka atas wafatnya BJ HabibieWarga di Kabupaten Biak Numfor, Papua menyatakan ikut berduka atas wafatnya mantan Presiden ke-3 RI Prof Baharuddin Jusuf Habibie dengan mengibarkan bendera ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

BJ Habibie wafat -Ketua MK pimpin upacara pelepasan jenazah BJ HabibieKetua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman memimpin langsung upacara pelepasan jenazah Presiden RI ke tiga BJ Habibie di kediamannya Jalan Patra Kuningan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Profil Ilham Akbar Habibie, Putra BJ Habibie yang Bangun Gedung Pollux Tertinggi di Indonesia - Tribun WowProfil lengkap sosok Ilham Akbar Habibie, anak sulung BJ Habibie yang bangun gedung Pollux di Batam, setinggi 350 meter dan 100 lantai.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Habibie wafat - BJ Habibie di mata Sri Soedarsono HabibieSri Soedarsono Habibie mengenang mendiang Bacharuddin Jusuf Habibie sebagai sosok kakak yang selalu memberikan semangat kepada keluarga.\r\n\r\n"Bapak selalu ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Habibie Wafat - Ketua MUI Bangka: BJ Habibie sosok teladanKetua MUI Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Syaiful Zohri mengatakan, BJ Habibie sosok teladan sepanjang masa bagi putra putri ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »