Bidan DS Meninggal karena Covid-19 di Seluma, Empat Nakes Ikut Terjangkit

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Salah satu dari empat tenaga kesehatan yang terpapar itu adalah pimpinan puskesmas di Seluma.

"Berdasarkan informasi memang ada penambahan kasus positif sebanyak empat orang. Semuanya merupakan tenaga kesehatan," kata Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Dinas Kesehatan Seluma Ahmad Tavip, di Bengkulu, Senin .

Dijelaskan, dua dari empat pasien positif saat ini menjalani perawatan di RSU Yunus Bengkulu, dan dua orang lagi menjalani isolasi mandiri di rumah. "Dua orang yang dirawat di RSU Yunus Bengkulu karena memiliki gejala dan penyakit penyerta sehingga perlu penanganan intensif agar cepat sembuh," ujarnya.

Keempat pasien ini akan menjalani swab evaluasi setelah tujuh dari kedepan. Untuk dua orang yang dilakukan isolasi mandiri, jika selama tujuh hari tetap tidak ada gejala, maka tidak dilakukan swab evaluasi dan dinyatakan sembuh. Untuk mengantisipasi bertambahnya kasus positif Covid-19, maka puskesmas tempat bidan DS bertugas ditutup selama 14 hari guna memutus rantai penyebaran virus mematikan tersebut.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

4 Tenaga Kesehatan di Seluma Positif Terjangkit Covid-19Salah satu dari 4 pasien positif Covid-19 adalah pimpinan puskesmas dan tiga lainya terdiri dari para medis.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

4 Tenaga Kesehatan di Seluma Positif Terjangkit Covid-19Salah satu dari 4 pasien positif Covid-19 adalah pimpinan puskesmas dan tiga lainya terdiri dari para medis.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Ketua DPRD Jepara Meninggal karena Covid-19, Punya Riwayat Penyakit Penyerta dan Pergi ke GresikKetua DPRD Kabupaten Jepara, Imam Zusdi Ghozali meninggal dunia dan dinyatakan positif terjangkit Covid-19. Media taik kopat kopit mulu ajg!
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Karena Covid-19 dan Autoimun Bawaan, Seorang Dokter ICU MeninggalSeorang dokter ICU yang bertugas menangani pasien Covid-19, meninggal dunia karena Covid-19 dengan kelainan autoimun bawaan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Jalanan Melbourne Australia Lengang saat Jam Malam Pertama Covid-19Otoritas Victoria, Australia, menerapkan jam malam pertama di Kota Melbourne karena merebaknya kasus Covid-19.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Peserta Tes SKB CPNS Boleh Pilih Lokasi Tes di Luar Domisili |Republika OnlineTes di luar domisili karena pandemi Covid-19 membuat pergerakan orang jadi terbatas.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »