BI Terus Pantau Penerapan Kenaikan Suku Bunga The Fed

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

BI tak pernah berhenti memantau The Fed yang sudah banyak memberi sinyal untuk menerapkan kebijakan kenaikan suku bunga.

Liputan6.com, Jakarta - Bank Indonesia terus mewaspadai sinyal kuat bank sentral Amerika Serikat atau The Federal Reserve . Rencananya, otoritas moneter di AS ini akan menaikkan bunga acuan di Maret 2022.

"Untuk negara berkembang seperti Indonesia itu jelas jadi tantangan, bagaimana kita harus memperkuat stabilitas eksternal," sambung Perry. Di sisi lain, Perry juga melihat proyeksi pertumbuhan ekonomi global tahun ini akan lebih seimbang. Bukan hanya dikuasai oleh sejumlah negara besar saja, tapi diikuti oleh pemulihan ekonomi di beberapa negara kawasan.

2 dari 2 halamanThe Fed Segera Naikkan Suku Bunga, Wall Street BervariasiBursa saham Amerika Serikat atau wall street bervariasi pada perdagangan Rabu, 26 Januari 2022. Indeks Dow Jones turun dalam perdagangan yang bergejolak setelah ketua The Federal Reserve Jerome Powell menyarankan bank sentral memiliki banyak ruang menaikkan suku bunga sebelum akan membahayakan ekonomi.

Wall street turun dari level tertinggi dan imbal hasil obligasi AS melonjak setelah Powell mengatakan, ada “sedikit ruang” untuk menaikkan suku bunga sebelum itu akan merugikan pasar tenaga kerja. Powell juga menuturkan, harga dapat terus naik karena “risiko inflasi masih mengarah ke atas”.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BI Ajak Masyarakat Bali Optimistis Sambut Dampak Ekonomi KTT G20 |Republika OnlineKeketuaan G20 Indonesia di Bali akan menyumbang sekitar 0,14 persen PDB Bali terus ya? Adil?
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

BI Luncurkan LEKSI 2021 |Republika OnlineSektor ekonomi dan keuangan syariah terus memberikan kontribusi positif.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Harga Emas Lanjutkan Penurunan Usai Ketua The Fed Isyaratkan Kenaikan Suku BungaHarga emas kembali melemah pada perdagangan Rabu karena nilai tukar dolar AS dan surat utang AS melambung.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Harga Emas Anjlok, Tertekan Pernyataan The Fed soal Suku Bunga | Market - Bisnis.comHarga emas tertekan sentimen pernyataan Federal Reserve yang akan mempercepat kenaikan suku bunga.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »