Bhayangkara FC Antusias Hadapi Bali United |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Bhayangkara FC hanya tinggal mengasah penyelesaian akhir.

REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Bhayangkara FC menyatakan kesiapannya jelang laga lanjutan pekan kedelapan Liga 1 2021/2022 menghadapi Bali United FC pada hari Sabtu malam. Pelatih Bhayangkara, Paul Munster, pun mengaku antusias menjalani laga kontra tim Serdadu Tridatu yang baru saja mengalami kekalahan pertama pada pekan lalu.

"Kami menyiapkan tim seperti pertandimgan sebelumnya. Kami mencoba konsisten memainkan gaya permainan kami. Saya pribadi sudah tidak sabar menyambut pertandingan melawan Bali United," kata Paul Munster dalam konferensi pers virtual, Jumat . Disinggung soal evaluasi pasca-kekalahan kontra Persib Bandung, Paul Munster menegaskan bila anak asuhannya hanya tinggal mengasah penyelesaian akhir. Hal tersebut mengingat banyaknya peluang yang didapat Ezechiel N'douasel dan kawan-kawan saat menghadapi Maung Bandung.

"Secara performa tim, sepertinya kami tidak perlu terlalu banyak melakukan evaluasi. Saat melawan Persib kami sebenarnya mampu mendominasi dan menciptakan banyak peluang. Jadi sebenarnya banyak hal positif yang terlihat saat melawan Persib," jelas Munster. Jadi, lanjut Munster, yang menjadi fokus adalah bagaimana tim bisa mencetak gol."Sebuah tim harus bisa mencetak gol apabila ingin menang," tegas mantan pelatih timnas Vanuatu tersebut.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Klasemen BRI Liga 1: PSIS Naik ke Puncak Salip Bhayangkara FC dan PersibPSIS Semarang kini memiliki 18 poin, unggul dua poin dari Bhayangkada FC di puncak klasemen sementara BRI Liga 1.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Arema FC Cabut Laporan Polisi dan Dandani Sendiri Bus Tim yang RusakBerikut hasil pertemuan perwakilan manajemen Arema FC dan Persebaya membahas soal insiden perusakan bus tim Singo Edan. Persebaya
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Hasil Liga 2, Sriwijaya FC vs KS Tiga Naga: Laskar Wong Kito Perpanjang Rekor KemenanganSriwijaya FC berhasil mengalahkan KS Tiga Naga dengan skor 2-0 dalam lanjutan Liga 2 2021.2022. Kemenangan ini memperpanjang rekor positif Laskar Wong Kito. Sriwijaya...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Gabungkan Olahraga dan Hiburan, RANS Cilegon FC Hadirkan Rans Angels Sebagai Garda TerdepanRans Angels kini ditunjuk sebagai garda terdepan dan pemberi semangat bagi pemain RANS Cilegon FC.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Bus Tim Singo Edan Dirusak, Presiden Arema FC Minta Aremania Tahan DiriAREMA FC menyayangkan aksi perusakan bus milik tim Singo Edan yang dilakukan sekelompok orang Rabu (20/10) malam lalu di salah satu hotel di Yogyakarta. Perusakan diduga dilakukan oknum suporter klub lain.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Bus Arema FC Dirusak Massa di Yogyakarta, Satu Pelaku DitangkapBus Arema FC diserang sekelompok orang saat sedang diparkir di halaman hotel di Kota Yogyakarta, Rabu malam. Setelah kejadian, satu pelaku perusakan berhasil ditangkap. Nusantara AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »