Besok Jokowi Resmikan dan Jajal Sirkuit Mandalika

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 68 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Jokowi akan meresmikan Sirkuit Mandalika di NTB. Selengkapnya: 👇🏻 Mandalika

Jakarta, Beritasatu.com akan meresmikan dan langsung menjajal Pertamina Mandalika International Street Circuit di Nusa Tenggara Barat pada Jumat .

“Iya besok, kita akan meresmikan Sirkuit Mandalika,” kata Jokowi seusai menghadiri perayaan HUT ke-10 Partai Nasional Demokrat di Kampus ABN Partai NasDem, Pancoran Timur II, Jakarta Selatan, Kamis .Jokowi mengharapkan 3 event yang akan digelar di Sirkuit Mandalika, yaitu Asia Talent Cup 2021 pada 12-14 November, World Superbike pada 19-21 November 2021 dan MotoGP yang dijadwalkan pada 18-20 Maret 2022, dapat berjalan dengan baik.maupun MotoGP,” ujar Jokowi.

Seperti diketahui, Indonesia akan menjadi tuan rumah untuk tiga event berskala internasional tersebut. Sirkuit Mandalika diangun dengan standar kelas dunia dengan panjang lintasan sirkuit sepanjang 4,31 km dengan 17 tikungan.miliknya, Kamis , dipastikan Presiden Jokowi akan turut menjajal lintasan saat peresmian Sirkuit Mandalika sebelum dipakai di ajang WSBK Indonesia, Jumat .

Dalam video itu terlihat motor yang akan dipakai Jokowi baru turun dari pesawat dan langsung dibawa menggunakan truk towing menuju sirkuit. Motorhijau yang dominan dengan kombinasi warna putih di beberapa bagian motor. Di bagian kiri bodi motor yang terletak di bawah tangki yang akan dipakai Jokowi juga terdapat tulisan RI-1.

"Pak Jokowi pun tak sabar untuk menjajal Sirkuit Mandalika besok sore," kata Zulkieflimansyah yang dituliskan dalam akun Instagram pribadinya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Motor Balap Retro Hijau Milik Jokowi Sudah Tiba di Sirkuit MandalikaKasetpres Heru Budi Hartono membenarkan rekaman video viral sebuah penampakan motor balap bergaya retro berwarna hijau bertuliskan RI-1 adalah milik Presiden Joko Widodo.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Aktivis: Kunjungan Jokowi ke Mandalika Bisa Picu Pariwisata NTBAktivis nasional asal NTB, Karman BM menilai bahwa kunjungan Jokowi ke Mandalika, Lombok Tengah, bisa menjadi trigger bangkitnya sektor pariwisata di NTB.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Besok, Presiden Jokowi Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional bagi Tokoh dari Empat ProvinsiPemberian anugerah gelar pahlawan nasional akan diselenggarakan sebagai rangkaian peringatan Hari Pahlawan 2021 di Istana Negara, Jakarta, 10 November besok. Ada empat tokoh yang akan mendapat gelar pahlawan nasional. Polhuk AdadiKompas ada pahlawan deforestasi?
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »