Bertolak ke Riyadh, Jokowi Akan Hadiri KTT Luar Biasa OKI Bahas Konflik di Gaza Palestina

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 74 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 33%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Presiden Jokowi langsung terbang ke Riyadh, Arab Saudi untuk menghadiri KTT Luar Biasa OKI. Forum tersebut akan membahas tentang krisis di Gaza, Palestina akibat serangan Israel.

Liputan6.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi bersama delegasi terbatas bertolak menuju Riyadh, Arab Saudi untuk melakukan kunjungan kerja sekaligus menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi Organisasi Kerja Sama Islam .

"KTT ini sangat penting artinya sebagai upaya tambahan untuk menghentikan serangan Israel atas bangsa Palestina. Saya akan pertegas seruan agar gencatan senjata dapat segera dilakukan dan bantuan kemanusiaan dapat diperbesar," ujar Jokowi dalam keterangan persnya, Jumat. "Kunjungan ini juga merupakan kesempatan baik untuk langsung menyampaikan hasil KTT OKI di Riyadh yang mencerminkan solidaritas negara-negara OKI untuk membela keadilan dan kemanusiaan," ungkap Jokowi.* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini

Di sela-sela KTT APEC tersebut, Jokowi juga diagendakan untuk melakukan sejumlah pertemuan bilateral dan pertemuan bisnis. Presiden dan rombongan dijadwalkan akan kembali ke Indonesia setelah KTT APEC. "Ini kita melihat bahwa antusias masyarakat lembaga swadaya masyarakat, dunia usaha ini banyak sekali yang ingin menyalurkan bantuannya sehingga ini akan kita koordinir karena masuknya ke sana juga tidak mudah, kalau pemerintah itu lebih gampang sehingga kita terbuka," jelas Jokowi saat melepas bantuan di Pangkalan TNI AU Jakarta Timur, Sabtu .Sementara itu, bantuan kemanusiaan untuk Palestina tahap pertama akan diberangkatkan pada Sabtu .

Jokowi menyampaikan bantuan-bantuan yang dikirim sudah disesuaikan dengan kebutuhan yang ada di Gaza. Mulai dari, bahan makanan, selimut, alat medis, penjernih air minum, hingga tenda.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Akan Hadiri KTT Luar Biasa OKI di Arab Saudi untuk Bahas Konflik PalestinaPresiden Joko Widodo atau Jokowi dijadwalkan menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Luar Biasa Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) di Arab Saudi pada 12 November 2023.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi akan Hadiri KTT OKI untuk Bahas Situasi di GazaJoko Widodo mengonfirmasi rencana kunjungannya ke Arab Saudi untuk menghadiri KTT luar biasa Organisasi Kerja Sama Islam
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi akan hadiri KTT OKI untuk bahas situasi GazaPresiden RI Joko Widodo mengonfirmasi rencana kunjungannya ke Arab Saudi untuk menghadiri KTT luar biasa Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) guna membahas ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Jokowi Pastikan Hadiri KTT OKI di Arab Saudi, Bakal Bahas Situasi Terkini di Jalur GazaPresiden Jokowi memastikan bakal menghadiri KTT OKI di Arab Saudi untuk bahas situasi di Gaza.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Jokowi Bakal Bahas Gaza saat Hadiri KTT OKI di Arab SaudiPresiden Joko Widodo (Jokowi) dijadwalkan akan menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi Organisasi Kerja Sama Islam (KTT OKI) yang diselenggarakan di Riyadh, Arab Saudi.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Usai Hadiri KTT OKI Khusus Gaza, Jokowi Diutus Temui Joe BidenPresiden Jokowi akan bertolak ke Arab Saudi, pada Jumat, 10 November 2023. Kunjungan nya untuk menghadiri KTT Organisasi Kerja Sama Islam (OKI).
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »