Bertemu Prabowo 3 Jam, Sandiaga Uno: Mungkin Ini Pertemuan Terlama Kami

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sandiaga Uno sebut pertemuannya dengan Prabowo berlangsung tiga jam. Menurutnya, itu adalah pertemuan terlamanya dengan Prabowo

Prabowo, menurut Sandiaga Uno, menyuguhkannya kopi Hambalang.

Sandiaga mengungkapkan, dalam pertemuan itu keduanya membahas soal kinerja yang sudah dilakukan selama tiga tahun berada di Kabinet Indonesia Maju.“Kita sepakat, bahwa kita harus bersatu padu, bekerja bersama dengan pola-pola percepatan, rekonsiliasi,” kata Sandiaga.Prabowo, menurut Sandi, bakal menjelaskan pada kader pengurus Partai Gerindra soal kesalahpahaman yang terjadi selama ini.

“Karena kita jarang bertemu, sibuk dengan kementerian satu sama lain. Beliau akan memanggil tokoh-tokoh partai mengenai apa yang saya kerjakan, karena saya banyak sekali menerima undangan untuk berkunjung,” ujarnya.Hal itu terjadi karena Sandiaga kerap menunjukan kedekatannya dengan Partai Persatuan Pembangunan , dan menyatakan siap menjadi calon presiden .

Namun, Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Budisatrio Djiwandono menyatakan dalam pertemuan di Kertanegara itu, Sandiaga Uno menyatakan tetap loyal terhadap Gerindra dan bakal mendukung Prabowo sebagai capres.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Klaim Sandiaga Uno Loyal pada Prabowo dan Gerindra Dinilai untuk Amankan Posisi MenparekrafDirektur Eksekutif Indostrategic menilai klaim loyal Sandiaga Uno pada Gerindra dan Prabowo hanya untuk mengamankan posisinya sebagai Menparekraf
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Bertemu Prabowo, Sandiaga Berikan Buku Tentang Perjalanan Pilpres 2019Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Sandiaga Uno bertemu Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Gerindra Sebut Sandiaga Sudah Temui Prabowo, Patuhi Apa Pun Keputusan Partai |Republika OnlineSandiaga belakangan dikabarkan akan bergabung ke PPP. Pindah aja pak. Ngapain sama PS yg udah expired. 2019 orang pilih PS krn asal bukan jkw aja
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Foto : Setelah Meroasting Kang Emil-Sandiaga Uno, Kiky Saputri Beri Undangan 'Makan-makan' | merdeka.comKiky Saputri sukses meroasting Ridwan Kamil dan Sandiaga Uno. Setelah selesai meroasting dua pejabat tampan itu, Kiky memberikan kejutan. Yakni undangan 'makan-makan'. Apa ya itu? Simak ulasannya berikut ini.,Kiky Saputri,Ridwan Kamil,Sandiaga Uno,Ragam Konten,Artis Indonesia,Jakarta
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

PPP: Sandiaga Yakinkan Hubunganya dengan Prabowo Baik-Baik SajaWakil Ketua Umum PPP Arsul Sani mengungkap percakapan dengan Wakil Ketua Dewan Pembina Gerindra Sandiaga Uno soal isu pindah ke partainya.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Sandiaga Uno Ungkap 4 Perusahaan Sektor Kreatif Mau IPO, Ikut BEER & WINEAwal tahun ini perusahaan binaan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Parekraf) seperti WINE dan BEER berhasil melantai di Bursa.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »