Bertanding Pakai Calo, Abt Didiskualifikasi

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gamer profesional Lorenz Hoerzing, 18, mengisi posisi Abt dalam balapan virtual di Sirkuit Berlin-Tempelhof.

PEMBALAP Daniel Abt didiskualifikasi dari balapan virtual Formula E, Minggu , setelah mengakui menempatkan gamer profesional untuk menggantikan dirinya.

Abt juga diharuskan menyumbangkan dana sebesar 10 ribu euro untuk amal dan kehilangan posisinya sebagai peringkat tiga di balapan itu.Kecurigaan terhadap Abt memuncak setelah kamera yang menyoroti dirinya dimatikan. Kemudian, saat kamera itu menyala, ada benda yang menutupi wajah pembalap. "Saya meminta maaf kepada Formula E, seluruh pendukung, tim saya, dan para pembalap lainnya karena meminta bantuan orang lain dalam balapan pada Sabtu ," ungkap Abt, Minggu .

"Saya tidak menganggap balapan ini serius. Saya menyadari aksi saya ini mengecewakan," imbuh pembalap Jerman itu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kristen Bell Berjuang Latih Anak Lepas dari Popok |Republika OnlineAnak Kristen Bell sudah berusia lima tahun, namun masih pakai popok.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kocak, Ini yang Terjadi Saat Dita Karang Berbahasa Indonesia dengan Anggota Secret NumberKocak, Ini yang Terjadi Saat Dita Karang Berbahasa Indonesia dengan Anggota Secret Number: Saat Dita Karang berbicara dengan temannya pakai bahasa Indonesia.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Maia Estianty: Tidak Ada Baju Lebaran BaruMaia Estianty tetap bisa bersukacita bersama keluarga di hari raya tanpa harus pakai baju Lebaran baru. MaiaEstianty
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Positif Corona Tambah 526 Orang, DKI Kembali yang Tertinggi |Republika OnlineMasih banyak warga 'nakal' yang tak pakai masker dan sengaja datangi kerumunan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tradisi Unik Berllian Marsheilla dan Keluarganya Saat LebaranKeluarga Berllian Marsheilla saling mendukung satu sama lain saat bertanding, begitu pula saat berada di rumah.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »