Bersama Bappebti, Indodax Yakin Ciptakan Ekosistem Ramah Inovasi dan Aman

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 42%
  • Publisher: 83%

Bappebti Berita

Indodax,Kripto,Crypto

CEO Indodax Oscar Darmawan mempercayai kerja sama erat dengan Bappebti dapat menciptakan ekosistem yang ramah terhadap inovasi dan teknologi baru.

CEO Indodax Oscar Darmawan mengatakan, kerja sama antara platform perdagangan kripto seperti Indodax dan Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi sangat penting. Hal ini untuk menciptakan lingkungan perdagangan yang aman, terpercaya dan berkelanjutan.

'Indodax bersama dengan Bappebti dan pemangku kepentingan lainnya akan terus berupaya untuk meningkatkan literasi, keamanan, dan kenyamanan dalam bertransaksi aset kripto,' ujar dia. Adapun ada tujuh langkah mitigasi yang dilakukan oleh Bappebti dalam mengawal optimalisasi ekosistem aset kripto untuk memberikan kenyamanan dan keamanan bagi masyarakat.

Oscar menuturkan, berdasarkan hasil survei yang dilakukan oleh Chainalysis, Indonesia menduduki peringkat kelima sebagai negara yang memiliki pertumbuhan kripto terbesar di dunia, dengan memiliki keuntungan sebesar USD 1,06 miliar. Oscar juga memaparkan jika Indonesia memiliki peluang besar dan pondasi yang kuat untuk mengembangkan industri kripto. Ia menturkan, sebanyak 69 persen masyarakat Indonesia berada di rentang usia 15 hingga 64 tahun. Indonesia juga akan mengalami bonus demografi pada 2045.

Indodax Kripto Crypto Cryptocurrency Ekosistem Inovasi

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Indodax Bersama BAPPEBTI Akan Terus Kembangkan Ekosistem KriptoJPNN.com : Pentingnya kerja sama antara platform perdagangan aset kripto seperti INDODAX dengan BAPPEBTI untuk menciptakan ingkungan perdagangan yang aman, t
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Indodax: Kerja sama dengan Bappebti ciptakan ekosistem ramah inovasiCEO Indodax Oscar Darmawan mempercayai bahwa kerja sama erat dengan Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) dapat menciptakan ekosistem yang ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Bappebti Bentuk Komite Aset Kripto, Indodax Sebut Bisa Tingkatkan KepercayaanKomite Aset Kripto ini terdiri dari sejumlah unsur seperti misalnya Bappebti, Kementerian/Lembaga (K/L) terkait, bursa aset kripto, dan lembaga kliring aset kripto.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Indodax Dukung Bappebti Bentuk Komisi Aset KriptoJPNN.com : Sebagai exchange pertama di Indonesia, INDODAX menyambut baik langkah ini sebagai salah satu terobosan penting dalam pengembangan industri aset kr
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Bappebti Bentuk Komite Aset Kripto, Begini Respons CEO Indodax: Ini Dorongan BesarBerita Bappebti Bentuk Komite Aset Kripto, Begini Respons CEO Indodax: Ini Dorongan Besar terbaru hari ini 2024-05-09 16:20:56 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Indodax sambut baik inisiatif Bappebti bentuk Komite Aset KriptoIndodax menyambut baik inisiatif Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) Kementerian Perdagangan yang memperkuat pengembangan aset kripto di ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »