Berkurang, Jumlah Pasien di Wisma Atlet Kemayoran Jadi 176

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Hari ini, jumlah pasien di Wisma Atlet Kemayoran berkurang 23 orang sehingga menjadi 176 pasien. Selengkapnya: 👇 WismaAtletKemayoran

, Jakarta Pusat berkurang. Data per hari ini, Minggu , jumlah pasien berkurang 23 orang sehingga menjadi 176 pasien terdiri dari 78 pria dan 98 wanita. Hal ini berarti, jumlah tempat tidur di Wisma Atlet yang terpakai 2,22% dari kapasitas 7.894 tempat tidur.

Kepala Penerangan Komando Gabungan Wilayah Pertahanan I, Kolonel Marinir Aris Mudian menyebutkan sehari sebelumnya jumlah pasien 199 orang. Namun dengan berkurang sebanyak 23 orang yang dirawat inap di RSDC Wisma Atlet menjadi 176 pasien.

Aris mengatakan sejak dibuka, rumah sakit darurat ini telah didatangi berbagai kategori pasien Covid-19 yang jumlahnya mencapai 129.241 orang. Dari jumlah tersebut, sebanyak 129.065 orang telah keluar dari RSDC Wisma Atlet Kemayoran dengan perincian pasien rujuk ke RS lain sebanyak 1.044 orang, pasien sembuh sebanyak 127.425 orang, dan yang meninggal sebanyak 596 orang.Situasi yang sama terjadi di RSDC Wisma Atlet Pademangan Jakarta.

Lebih lanjut, Aris mengatakan, jumlah pasien di RSDC Rusun Pasar Rumput ada 1.012 orang. Jumlah ini bertambah 312 pasien dari sehari sebelumnya yang berjumlah 700. Jumlah ini terdiri dari 549 laki-laki dan 463 perempuan. “Jumlah pasien yang terdaftar sejak RSDC Pasar Rumput dibuka sebanyak 20.258 orang dan jumlah pasien yang keluar sebanyak 19.246 orang,” pungkas Aris.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

OTT KPK Disebut Masih Ampuh Berantas Korupsi Vaksin Selamatkan Keluarga

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pasien Covid RSDC Wisma Atlet Berkurang 23 OrangJumlah pasien rawat inap di Rumah Sakit Darurat Covid-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta Pusat terus berkurang. Hingga Minggu (28.11.2021) pukul 08.00 WIB,...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Moeldoko Kunjungi Wisma Atlet, Ingatkan Potensi Covid NataruMoeldoko datang pukul 09.00 pagi dan berkeliling ke dalam wisma atlet mengunjungi ruang administrasi, ruang berobat, ruang swab, dan ruang pelayanan umum. Muke gw mirip covid Yg lbh berbahaya covid reuni212
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Bangun Rusunara di Jayapura, Fasilitas Sekelas Wisma AtletMenteri Keuangan Sri Mulyani memastikan Kemenkeu berupaya mendirikan hunian yang bisa mendukung pegawainya dalam melaksanakan tugas.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Sambangi Wisma Atlet, Moeldoko Ingatkan Potensi Lonjakan Covid-19 saat NataruKepala Kantor Staf Presiden (KSP) Moeldoko mengunjungi Rumah Sakit Darurat Covid-19 (RSDC) Wisma Atlet, Jakarta Pusat, Jumat (26.11.2021). Kepala Kantor Staf Presiden...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

RRQ Lemon Ungkap Gaji Atlet E-Sports Mobile Legends, Bisa Dapat Miliaran Rupiah dari TurnamenMenurut Ikhsan, besaran pendapatan bisa berbeda-beda tiap turnamen. Yang terbesar adalah turnamen M3 di mana pemain bisa meraup miliaran rupiah.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pasien Covid RSDC Wisma Atlet Berkurang 23 OrangJumlah pasien rawat inap di Rumah Sakit Darurat Covid-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta Pusat terus berkurang. Hingga Minggu (28.11.2021) pukul 08.00 WIB,...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »