Belgia Perpanjang Operasional Dua Reaktor Nuklir Selama 10 Tahun |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Belgia membatalkan rencana untuk keluar dari tenaga nuklir pada 2025.

REPUBLIKA.CO.ID, BRUSSELS -- Belgia telah mencapai kesepakatan dengan utilitas Prancis, Engie untuk memperpanjang dua reaktor nuklir selama 10 tahun. Dengan langkah ini, maka Belgia telah mengubah strategi energi karena perang Rusia-Ukraina.

Baca Juga "Perpanjangan dua reaktor nuklir ini sangat penting untuk menjamin keamanan energi kami," kata Perdana Menteri Belgia, Alexander De Croo dalam konferensi pers setelah bertemu dengan anggota kabinet, Senin . Menurut data Asosiasi Nuklir Dunia, enam reaktor nuklir yang beroperasi di Belgia memiliki kapasitas gabungan sekitar 5 gigawatt. Reaktor nuklir ini menghasilkan sekitar setengah dari pasokan listrik di Belgia.

De Croo mengatakan, meski ada kesepakatan prinsip tentang perpanjangan, tidak semua detail telah diselesaikan. Dia mengatakan harga listrik reaktor akan didasarkan pada skema berbasis aset"Contract for Difference" yang rinciannya akan dibahas dengan Engie dalam beberapa bulan mendatang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PWI Aceh Mendaftar sebagai Calon Tuan Rumah Porwanas 2025PWI Aceh secara resmi mendaftar sebagai tuan rumah Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV Tahun 2025.
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Syarat dan Biaya Perpanjang Paspor Online 2023Syarat dan biaya perpanjang paspor 2023 untuk berpergian ke luar negeri, bisa dilakukan secara online
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Walkot Bandung Yana Mulyana Mulai Pakai Mobil Listrik Untuk Kendaraan OperasionalWalkot Bandung Yana Mulyana Mulai Pakai Mobil Listrik Untuk Kendaraan Operasional PemkotBandung
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Foto : Larangan Operasional Delman di Monas | merdeka.comPemkot Jakarta Pusat berencana melarang delman beroperasi di kawasan Monas karena kotoran kuda yang berceceran di jalan dinilai menimbulkan bau tak sedap. Plt Wakil Wali Kota Administrasi Jakarta Pusat Iqbal mengatakan pihaknya bakal membentuk gugus tugas merealisasikan kebijakan tersebut.,Pemprov DKI,DKI Jakarta,Kuda,Viral Hari Ini,Monas,Jakarta Waduh... Padahal ini yg bikin seru... Naik delman keliling Monas.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Nestapa Nelayan Tangerang, Hasil Melaut Tidak Cukup Menutup Biaya Operasional | merdeka.comRatusan nelayan jaring di perairan Tangerang, Banten, hanya berani mencari ikan di pinggiran laut Kepulauan Seribu. Para nelayan juga hanya mencari ikan saat kondisi cuaca sedang tenang, di tengah ancaman gelombang tinggi seperti pada pekan pertama Januari 2023 kemarin.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Roberto Martinez Merapat ke Timnas Portugal setelah Tinggalkan BelgiaRoberto Martinez dikabarkan telah merncapai kesepakatan verbal untuk menjadi pelatih timnas Portugal menggantikan posisi Fernando Santos.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »