Begini Cara Warga Jambeyan Sragen Sambut HUT RI

  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

ada enam pencinta alam mengajak tiga anak untuk bertadabur alam dalam mensyukuri nikmat kemerdekaan pada malam menjelang HUT RI di Bukit Tuk Kungkung

yang terletak di Dukuh Sunggingan RT 011, Desa Jambeyan, Sambirejo, Selasa malam. Mereka mendirikan empat tenda dan memanggang ayam bersama sambil berjaga sepanjang malam.

Di puncak bukit itu ada hamparan sepanjang 150 meter dengan lebar sekitar 10-20 meter dengan tumbuhan rumput ilalang cukup bisa digunakan untuk lokasiSaat malam hari di puncak bukit itu bisa menikmati pemandangan gemerlap lampu Kota Sragen, Kota Kecamatan Sambirejo, hingga deretan lampu di permukiman di kaki Gunung Lawu.

Seorang pemuda asal Dukuh Sunggingan RT 011, Desa Jambeyan, Sugiyono, 44, menginisiasi bukit itu sebagai lokasiuntuk siapa pun. Bahkan dia berencana mengusulkan ke Pemerintah Desa Jambeyan agar ada fasilitas pendukung ke lokasi itu, seperti lampu dengan tenaga surya dan toilet. Sementara, warga di Dukuh Wonorejo RT 009, Desa Sepat, Masaran, Sragen, menggelar bancakan dan makan bersama sepanjang 300 meter disambung dari para santri pondok pesantren setempat sepanjang 100 meter pada Selasa malam.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

50 LINK Twibbon Hari Kemerdekaan HUT ke-77 RI, Berikut Cara Mudah Unggah di Media Sosial - Tribunnews.com50 LINK Twibbon Hari Kemerdekaan HUT ke-77 RI, Berikut Cara Mudah Unggah di Media Sosial via tribunnews
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Dua Pakaian Adat Sultra Disiapkan untuk Presiden di Perayaan HUT Ke-77 RIDua pakaian adat dari Sulawesi Tenggara disiapkan untuk digunakan Presiden Joko Widodo dalam perayaan HUT Kemerdekaan Ke-77 RI. Pakaian adat yang disiapkan mewakili wilayah daratan dan kepulauan ”Bumi Anoa” ini. Nusantara AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

20 Ucapan HUT ke-77 RI dan Quotes Kemerdekaan, Cocok untuk FB, WhatsApp, dan InstagramBerikut daftar 20 ucapan HUT ke-77 RI dan quotes kemerdekaan. Cocok untuk diunggah ke FB, WhatsApp, dan Instagram.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Hari Ini Kawasan Monas Tutup untuk Persiapan Kirab Bendera HUT ke-77 RIpemprov dki tutup kawasan monas hari ini gersang
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Monas Ditutup Hari Ini untuk Persiapan HUT Ke-77 RIKawasan Monas akan kembali dibuka untuk umum tanggal 17 Agustus 2022, mulai pukul 08.00 sampai 16.00 WIB. * Megapolitan
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Persembahan Timnas Indonesia untuk HUT Ke-77 RI: Trofi Juara Piala AFF U16 2022Timnas U16 Indonesia menjadi juara Piala AFF U16 2022 tepat lima hari menjelang perayaan hari ulang tahun (HUT) ke-77 Republik Indonesia.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »