Baznas Suplai 1.000 Porsi Makanan ke Pengungsi Banjir Sumbar

  • 📰 rmol_id
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 63%

Sumbar Berita

Baznas,Saidah Sakwan

Tim Baznas Tanggap Bencana (BTB) mendirikan dapur umum di sejumlah titik untuk membantu korban banjir bandang yang melanda Sumatera Barat

Tim Baznas Tanggap Bencana mendirikan dapur umum di sejumlah titik untuk membantu korban banjir bandang yang melanda Sumatera Barat .Pimpinan Baznas RI Bidang Pendistribusian dan Pendayagunaan Saidah Sakwan mengatakan, dapur umum menyediakan lebih dari 1.000 porsi makanan setiap harinya di beberapa wilayah yaitu Sungai Pua, Kampung Kubu Tengah, Nagari Koto Baru, Koto Tuo.

Selain itu, pihaknya juga melakukan pencarian korban banjir bandang di Sungai Pua serta mendirikan dapur air di Kampung Kubu Tengah, Jorong Galuan, Desa Sungai Pua, Kecamatan Sungai Pua, Kabupaten Agam untuk memastikan kebutuhan air bersih bagi masyarakat setempat. "Beberapa aksi yang dilakukan tim BTB untuk membantu korban banjir mulai dari evakuasi, penyediaan layanan dapur air, dapur umum hingga layanan Ruang Ramah BAZNAS di wilayah Sumatera Barat,” ujar Saidah, dalam keterangan tertulis, Minggu .

Sejak banjir terjadi di Sumatera Barat, Saidah melanjutkan, Baznas berupaya maksimal untuk melakukan evakuasi warga terdampak banjir. Sebab menurutnya, bencana banjir bandang di Sumatera Barat ini berdampak terhadap berbagai aspek kehidupan masyarakat.

Baznas Saidah Sakwan

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 21. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BAZNAS Jateng Salurkan Infak Kemanusiaan Palestina Tahap Dua Rp1,5 Miliar melalui BAZNAS RIBAZNAS Provinsi Jawa Tengah menyalurkan infak kemanusiaan untuk Palestina tahap dua sebesar Rp1559081527 melalui BAZNAS RI
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Pegadaian Luncurkan Pembiayaan Porsi Haji Plus, Masa Tunggu Lebih CepatJika menggunakan Pembiayaan Porsi Haji Plus dari Pegadaian, nasabah atau jamaah akan dibantu mengenai pendaftaran dengan travel mitra dari Pegadaian.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Pegadaian Luncurkan Pembiayaan Porsi Haji Plus, Masa Tunggu Hanya 5-7 TahunDengan mengakses produk ini, nasabah bisa mendapatkan pembiayaan senilai US$ 5.000 dolar atau disetarakan dengan kurs sekarang Rp81 juta.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Pegadaian Syariah Luncurkan Pembiayaan Porsi Haji Plus, Cuma Nunggu 7 TahunPegadaian melalui Fitur Produk Pegadaian Syariah meluncurkan Pembiayaan Porsi Haji Plus di Ballroom The Gade Tower, Jakarta
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Perjalanan Ibadah Lebih Terencana dengan Pembiayaan Porsi Haji Plus Pegadaian SyariahJPNN.com : Kehadiran Produk Haji Plus ini menunjukkan komitmen Pegadaian dalam menyediakan solusi finansial yang terpercaya, termasuk untuk perjalanan ibadah
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Israel Frustrasi Amerika Setop Suplai Senjata untuk Perang di RafahIsrael frustrasi terhadap keputusan Amerika Serikat yang menghentikan pengiriman senjata untuk perang di Rafah.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »