Baznas Kembangkan 3 Kampung Tanggap Bencana di Banten

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kampung Tanggap Bencana nantinya akan memiliki Kelompok Kerja Tanggap Darurat.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Amil Zakat Nasional telah mengembangkan Kampung Tanggap Bencana di tiga titik di Provinsi Banten yang terdampak Tsunami Selat Sunda. Hal itu dilakukan pada Desember tahun lalu.

“Kampung Tanggap Bencana dibentuk untuk mewujudkan masyarakat yang mampu mengantisipasi dan meminimalisasi kekuatan yang merusak, melalui adaptasi. Jadi semua lapisan masyarakat kita beri pelatihan, termasuk ibu hamil,” ujar Ahmad Fikri dalam konferensi pers di Jakarta, Jumat, . Kepala Baznas Tanggap Bencana Dian Aditya mengatakan, Tim Baznas Tanggap Bencana baik dari pusat maupun Provinsi akan secara aktif mendampingi masyarakat di Kampung Tanggap Bencana. Pendampingan dilakukan sekitar dua bulan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Baznas kembangkan Kampung Tanggap Bencana di BantenBadan Amil Zakat Nasional (Baznas) bersama  dompet digital OVO  mengembangkan Kampung Tanggap Bencana (KTB) di tiga titik di Provinsi Banten ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

OVO dan BAZNAS Kembangkan Kampung Tanggap Bencana di BantenOvo serahkan bantuan Rp 500 juta untuk Kampung Tanggap Bencana.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Gandeng OVO, Baznas Kembangkan Kampung Tanggap BencanaBaznas bakal mengembangkan program KTB hingga luar Pulau Jawa.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

KTB picu ketangguhan masyarakat terhadap bencanaKepala Divisi Pendistribusian Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Ahmad Fikri mengatakan program Kampung Tanggap Bencana (KTB) memicu ketangguhan masyarakat ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

BPBD DKI belum Terima Laporan Soal Dampak KekeringanBPBD berjanji akan terus berkoordinasi dengan sejumlah pihak terkait kemungkinan terjadinya kekeringan akibat kemarau panjang.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Atasi Kekeringan, Humanity Water Tank ACT Jatim Salurkan 1 Juta Liter Air BersihBerbagai upaya telah dilakukan Aksi Cepat Tanggap (ACT) dalam menanggulangi bencana kekeringan di Jawa Timur. Berbagai upaya...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »