Bayer Leverkusen Dikabarkan Ingin Boyong Cristiano Ronaldo, Reuni dengan Xabi Alonso?

  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 63%

Saudi Pro League 2023/2024 Berita

Saudi Pro League,Bayer Leverkusen,Al Nassr

Kabar mengejutkan datang dari Bayer Leverkusen. Juara Bundesliga musim ini itu diberitakan ingin memboyong Cristiano Ronaldo pada musim depan.

Ronaldo memutuskan berpisah dengan Manchester United atas kesepakatan bersama pada November 2021. Dia kemudian membuat langkah mengejutkan dengan pindah ke Liga Pro Saudi. Ronaldo bergabung ke Al Nassr dengan menandatangani kontrak hingga 2025 mendatang. Dia pun bisa menarik minat bintang dunia untuk main di Arab Saudi. Meski bermain di Arab Saudi, ketajaman Ronaldo ternyata tidak luntur. Bintang asal Portugal itu sudah mencetak 42 gol dan 12 assist dari 41 pertandingan pada musim ini.

Alonso sendiri pernah bermain bersama Ronaldo saat keduanya berada di Real Madrid. Mereka memenangkan La Liga dan Liga Champions di Santiago Bernabeu. Ronaldo masih belum pasti akan kembali ke Eropa. Namun, dia pernah mengatakan kalau standar Liga Pro Saudi meningkat sejak kepindahannya ke Al Nassr. 'Sejujurnya saya pikir Liga Saudi tidak lebih buruk dari liga Prancis, menurut saya,' kata Ronaldo pada Januari lalu. 'Di liga Prancis saya pikir ada dua, tiga tim dengan level bagus.

Saudi Pro League Bayer Leverkusen Al Nassr Cristiano Ronaldo Gosip Transfer

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 20. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bayer Leverkusen vs Stuttgart, Leverkusen Pertahankan Rekor Tak TerkalahkanBayer Leverkusen memperpanjang rekor tak terkalahkan mereka menjadi 46 pertandingan musim ini dengan hasil imbang 2-2 melawan Stuttgart
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Bayer Leverkusen vs West Ham United, Leverkusen Menang Atas West Ham di Liga EuropaBayer Leverkusen berhasil meraih kemenangan 2-0 melawan West Ham United dalam leg pertama perempat final Liga Europa mereka
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Bayer Leverkusen Musim Ini: 81,63 Persen Menang, 0 KekalahanBelum terkalahkan, Bayer Leverkusen bukan tim dengan mental 'yang penting tidak kalah'. Skuad Xabi Alonso juga punya punya catatan kemenangan impresif.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »

Hajar Eintracht Frankfurt, Berikut Durasi Rekor Tidak Terkalahkan Bayer Leverkusen Musim IniJuara baru Jerman Bayer Leverkusen kembali raih kemenangan gemilang dengan membungkam Eintracht Frankfurt 5-1 pada lanjutan Bundesliga, Minggu (5/5/2024). Kemenangan ini tidak hanya mengonfirmasi dominasi mereka di musim ini, tetapi juga memperpanjang rekor tak terkalahkan yang luar biasa.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ini Dua Kunci Kesuksesan Bayer Leverkusen pada Musim Ini, Menurut Xabi AlonsoRekor 48 laga tidak terkalahkan ini membuat Leverkusen menyamai torehan Benfica yang tidak terkalahkan di semua kompetisi antara Desember 1963 dan Februari 1965 silam
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Xabi Alonso Ungkap Dua Kunci Kesuksesan Bayer Leverkusen Musim IniPelatih Bayer Leverkusen Xabi Alonso mengungkap dua kunci kesuksesan timnya pada musim ini yang tak terkalahkan dari 48 laga
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »