Bawaslu Kepri ajukan Rp49 miliar untuk Pilkada 2020

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Kepulauan Riau mengajukan anggaran sebesar Rp49 miliar untuk pelaksanaan pilkada serentak tahun 2020 ...

Tanjungpinang - Badan Pengawas Pemilu Provinsi Kepulauan Riau mengajukan anggaran sebesar Rp49 miliar untuk pelaksanaan pilkada serentak tahun 2020 mendatang.

Peningkatan terjadi karena ada kenaikan honor badan Ad Hoc seperti Panwas tingkat kecamatan, kelurahan dan desa. Kemudian honor bagi Petugas Tempat Pemungutan Suara serta Petugas Pengawas Lapangan . Dikatakannya, untuk operasional badan Ad Hoc, Bawaslu Kepri akan menghabiskan 56 persen atau sekitar Rp27,4 miliar dari total anggaran yang diajukan tersebut.

Disinggung apakah usulan tersebut sudah disetujui Pemprov Kepri. Indrawan mengaku sudah disetujui, bahkan Bawaslu bersama KPU Kepri telah menandatangani Naskah Perjanjian Hibah Daerah pertama di Indonesia," ungkapnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KPU Minta Tito Atasi 5 Pemda 'Pelit' Danai Pilkada 2020KPU meminta Mendagri Tito Karnavian turun tangan untuk memastikan pencairan dana pilkada serentak 2020 dari Pemda. Apa dasar nya KPU_ID Anggaran yang sangat besar untuk sebuah Pemilu tidak ekonomis😀.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Ajukan PMD, PAM Jaya Distribusikan Air Bersih ke Wilayah KritisPAM Jaya ajukan dana PMD untuk 2020 sebesar Rp1,7 triliun
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Pemprov DKI Ajukan Rp166 Miliar untuk Septic Tank KomunalPembuatan septic tank nantinya memang tergantung lokasi. Jika diketahui ada lokasi yang luas, bisa dibuatkan 50 sampai dengan 100 untuk kepala keluarga. Septictank komunal koq fotonya wc di pinggir kali. Kacau lu min
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

ASN Ikut Pilkada Tetap Harus MundurKPU dan Bawaslu, termasuk pemerintah tentu merujuk pada ketentuan UU Pilkada.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

PAN dan NasDem Mulai Penjajakan Kolaborasi Pilkada 2020Ketum PAN Zulkifli Hasan akan menjalin pertemuan dengan Ketum NasDem Surya Paloh untuk membahas rencana kolaborasi di Pilkada 2020 dan proyeksi Pilpres 2024. ya memang harus begitu...pd akhirnya...sampah gabung dgn sampah...nasdem nanti juga punah...🤣🤣🤣🤣🤣
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Pilkada Tangsel, PPP Jaring 13 Nama Bakal Calon Wali KotaDPC PPP Kota Tangerang Selatan telah menyelesaikan tahapan penjaringan Wali Kota dan Wakil Wali Kota untuk Pilkada Tangsel 2020.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »