Batan: 9 Warga yang Diperiksa tidak Dikarantina

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sembilan warga yang diperiksa terkait radioaktif langsung dipulangkan

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG SELATAN -- Sembilan orang warga sekitar titik penemuan zat radioaktif di Perumahan Batan Indah, Serpong, Tangerang Selatan, telah menjalani pemeriksaan kesehatan pada Senin . Badan Tenaga Nuklir Nasional menegaskan semua warga itu langsung dipulangkan seusai pemeriksaan.

Ia pun mempersilahkan 9 warga itu untuk kembali beraktivitas seperti biasa. Termasuk warga lainnya, diminta untuk tak khawatir."Silakan beraktivitas seperti biasa, asalkan tidak memasuki batas garis kuning," kata Heru. Meski demikian, Heru menyebut, pihaknya tak menutup kemungkinan akan melakukan sejumlah tindakan medis terhadap warga lainnya."Kami sudah mempersiapkan laporan terkait laporan masyarakat yang ada di sini," ucapnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Warga Dekat Lokasi Radiasi Batan Diperiksa KesehatannyaRadiasi nuklir Batan berasal dari zat radioaktif jenis Cesium (Cs) 137.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Warga Australia yang Dikarantina di Pulau Natal Telah DipulangkanDengan tidak adanya kasus virus korona yang dilaporkan, para warga yang dikarantina itu diantarkan pulang ke rumah mereka di enam kota di seluruh Australia.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Wali Kota Tarakan: Warga Jangan Heboh pada WNI DikarantinaWNI yang sudah dikarantina dipulangkan dan tidak ada yang terinfeksi corona.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Empat Warga Sumut yang Dikarantina di Pulau Natuna Memilih Tak PulangEmpat WNI yang berasal dari Sumut dan dievakuasi dari Provinsi Hubei, China, telah menjalani karantina selama 14 hari di...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Pengakuan WNI Dikarantina, Corona Banyak Serang Warga LokalSemua mahasiswa asing yang satu asrama dalam kondisi sehat bebas dari corona.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Batan Serahkan Barang Bukti Terkait Temuan Radiasi Nuklir di Batan IndahPenyerahan barang bukti dilakukan guna mengetahui bagaimana proses kemuncukan radiasi tersebut.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »