Batal Gelar Piala Dunia U-20, FIFA Resmi Pilih Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-17 2023

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Indonesia masih mendapat kepercayaan usai gagal menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023. Tanah Air bakal menjadi penyelenggara Piala Dunia U-17 2023.

FIFA mengumumkan kabar tersebut, Jumat . Ajang tersebut akan dilaksanakan pada 10 November hingga 2 Desember 2023.Piala Dunia U-17 2023 semula berlangsung di Peru. Namun, negara Amerika Selatan tersebut mundur karena ketidaksiapan infrastruktur.

Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia Erick Thohir mengaku hanya bisa bersyukur atas berkah yang diambil melalui keputusan bersama pada sidang FIFA Council yang digelar di Markas FIFA, Zurich, Swiss, Jumat petang waktu setempat. “Saya belum mendapat surat pemberitahuan secara resmi. Ini baru pengumuman yang dilansir dari FIFA. Kini yang terpenting, bagaimana kita menyiapkan diri agarf menjadi tuan rumah yang baik," tambah Erick Thohir.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

4 Pemain yang Aksinya Layak Ditunggu di Euro U-21 2023 - Bola.netEuro U-21 2023 akan berlangsung dari 21 Juni 2023 - 8 Juli 2023.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Tidak Ada Timnas Indonesia, Ini Daftar 4 Negara ASEAN Yang Lolos Otomatis ke Ronde Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 - Bolasport.comUndian Kualifikasi Piala Dunia 2026 ronde pertama akan dilaksanakan pada 27 Juli 2023. Sejauh ini, sudah ada 4 negara ASEAN yang lolos ke putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 termasuk Filipina dan Malaysia. Bagaimana dengan timnas Indonesia? 🇻🇳🇹🇭🇵🇭🇲🇾
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Jadwal Lengkap IBL Indonesia 2023 di Vidio: 14 Januari-24 Juni 2023 - Bola.netJadwal lengkap pertandingan IBL Indonesia 2023 pada 14 Januari-24 Juni 2023.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

BI Perpanjang Stimulus Kartu Kredit hingga Desember 2023Bank Indonesia memperpanjang stimulus kartu kredit hingga 31 Desember 2023, dari sebelumnya berakhir 31 Juni 2023.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Sensus Pertanian Sebagai Cikal Bakal Penerapan KebijakanSensus pertanian merupakan rangkaian kegiatan pengumpulan informasi rinci tentang aspek pertanian di suatu negara.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Piala Dunia Basket 2023 Memasuki Persiapan AkhirFIBA akan menyempurnakan lapangan Arena Indonesia untuk Piala Dunia Basket 2023. Sementara itu, Perbasi berencana menggelar uji coba timnas bola basket sebagai uji kegiatan atau 'test event'. Olahraga AdadiKompas Kompas58
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »