Barcelona Kalah ketika Real Madrid Lebih Dahulu Kalah di Liga Spanyol, Xavi: Ini Pengingat

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Barcelona Kalah ketika Real Madrid Lebih Dahulu Kalah di Liga Spanyol, Xavi: Ini Pengingat TempoBola

TEMPO.CO, Jakarta - Barcelona gagal memanfaatkan peluang untuk memperlebar jarak dari Real Madrid dalam klasemen Liga Spanyol. Mereka kalah 1-2 dari Rayo Vallecano dalam jornada atau pertandingan ke-31 LaLiga atau Liga Spanyol, Kamis dini hari WIB.Bertandang ke Stadion Vallecas, Madrid markas Rayo Vallecano, Barcelona membawa ambisi untuk menyegel gelar juara LaLiga secepat mungkin.

Pelatih yang dulu juga bermain untuk Barcelona itu berkaca pada tiga pertemuan sebelumnya, yaitu Barcelona tidak mampu meraih satu pun kemenangan dan hanya mampu meraih hasil satu kali seri dan dua kali kekalahan.Barcelona tampil inkonsisten dalam lima laga terakhir di semua kompetisi. Setelah tersingkir dari semifinal Piala Spanyol usai kalah 0-4 dari Real Madrid, Barcelona hanya mampu membukukan satu kali menang, dua kali seri, dan satu kali kalah di LaLiga.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Barcelona Kalah dari Rayo Vallecano: Gagal Jauhi Real Madrid, Xavi MurkaKekalahan dari Rayo Vallecano membuat Barcelona gagal melebarkan jarak dengan Real Madrid. Xavi pun murka dengan hasil buruk tersebut.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Barcelona Kompak dengan Real Madrid, Kalah Juga di LaLiga Pekan 31Barcelona malah ikutan kalah seperti Real Madrid pada pekan 31 LaLiga musim 2022/2023.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Klasemen Liga Spanyol Usai Real Madrid Kalah 2-4 dari Girona: Kans Barcelona MenjauhReal Madrid kalah 2-4 di markas Girona. Hasil ini membuat Barcelona berpeluang melebarkan jarak di klasemen Liga Spanyol.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Real Madrid Kalah 2-4 dari Girona, Ancelotti: Malam yang Sulit, Tim Gugup Sejak AwalPelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, menyoroti pertahanan timnya saat dikalahkan Girona dengan skor 4-2 di Estadio Municipal de Montilivi, Rabu (26/4/2023) dini hari WIB.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Ditumbangkan Rayo Vallecano, Barcelona Gagal Perlebar Jarak dari Real MadridBarcelona gagal memetik kemenangan dalam pekan ke-31 La Liga yang digelar Kamis (27/4) dini hari WIB. Tim asuhan Xavi Hernandez itu takluk 2-1 dari Rayo Vallecano.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Dibantai Girona, Ancelotti Minta Maaf Pada Fans Real Madrid - Bola.netKalah telak 4-2 dari Girona, Carlo Ancelotti minta maaf pada fans Real Madrid.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »