Barcelona akan jual empat pemain pada bursa transfer musim panas

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Klub Liga Spanyol Barcelona dikabarkan akan menjual empat pemainnya pada bursa transfer musim panas mendatang untuk menambah pemasukan mereka. Dikutip dari ...

Arsip ' Bek muda Barcelona Pau Cubarsi saat menghadang striker Napoli Victor Osimhen. ANTARA/AFP/Lluis Gene/am.

Jakarta - Klub Liga Spanyol Barcelona dikabarkan akan menjual empat pemainnya pada bursa transfer musim panas mendatang untuk menambah pemasukan mereka. Dikutip dari laman Football Espana, Rabu, keempatnya pemain tersebut adalah Raphinha, Jules Kounde, Andreas Christensen dan Ronald Araujo.Diperkirakan Barcelona akan mendapatkan banyak dana segar jika mampu menjual Jules Kounde serta Raphinha.Kedua pemain diyakini Barcelona tak akan menemui kesulitan untuk menjual dua pemain tersebut, terlebih dikabarkan baik Kounde atau Raphinha sudah diincar oleh klub lain.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Klub-klub Liga Korea Berlomba Datangkan Megawati Hangestri “Kedua”, KOVO sampai Bahas Ulang Regulasi Pemain AsingBerita Klub-klub Liga Korea Berlomba Datangkan Megawati Hangestri “Kedua”, KOVO sampai Bahas Ulang Regulasi Pemain Asing terbaru hari ini 2024-03-20 19:12:05 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Hasil Liga Spanyol - Buang Penalti, Barcelona Selamatkan Diri Lewat Gol Spektakuler Lamine YamalHasil Liga Spanyol menampilkan Barcelona yang menyelamatkan diri lewat gol spektakuler Lamine Yamal setelah membuang penalti.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Menang Tipis, Barcelona Akhirnya Dekati Real MadridHasil Liga Spanyol menunjukkan kemenangan tipis Barcelona yang akhirnya bisa mendekati Real Madrid pada klasemen sementara ajang tersebut.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Hasil Liga Spanyol: Susah Payah Kalahkan Mallorca, Barcelona Salip Girona dan Tempel Real MadridBarcelona beranjak ke posisi dua klasemen sementara Liga Spanyol.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Klasemen Liga Spanyol: Barcelona Pepet Madrid, Persaingan di Papan Atas SengitKlasemen Liga Spanyol menempatkan Barcelona di posisi kedua. Di lain sisi, Real Madrid masih nyaman di peringkat pertama.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »

Gilas Osasuna, Girona Gusur Barcelona Lagi di Klasemen Liga SpanyolGirona menumbangkan Osasuna 2-0 dalam lanjutan LaLiga. Blanquivermells kembali mengklaim posisi dua klasemen Liga Spanyol, yang sempat direbut Barcelona.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »