Bantuan Pemkab Purwakarta untuk Warga Disalurkan Pekan Depan |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Bantuan yang akan diberikan berupa uang tunai Rp 300 ribu per kepala keluarga.

REPUBLIKA.CO.ID, PURWAKARTA -- Pemerintah Kabupaten Purwakarta mengalokasikan anggaran bantuan kepada warga Purwakarta yang terdampak pandemi Covid-19 ini. Bantuan berupa uang tunai ini akan mulai disalurkan pada pekan depan. Baca Juga Sekretaris Daerah Kabupaten Purwakarta Iyus Permana mengatakan bantuan dari anggaran pemerintah daerah diberikan senilai Rp 300 ribu bagi masing-masing kepala keluarga . Pemkab telah mendata warga kurang mampu yang berhak menerima.

Menurutnya pemerintah baik kabupaten, provinsi dan pusat berupaya membantu warganya yang membutuhkan agar tetap dapat mencukupi kebutuhan di tengah situasi saat ini. Tak hanya dari APBD, bantuan juga diberikan melalui anggaran provinsi dan pusat. Untuk penyalurannya, dia menegaskan akan ada pengawasan yang ketat agar bantuan bisa tersalurkan tepat sasaran. Serta tidak tumpang tindih dengan bantuan lainnya agar seluruh warga membutuhkan bisa mendapatkannya. “Pengawasanleh semua pihak akan mengawasi supaya tepat sasaran,” ujarnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemkab OKI Segera Alihkan Dana Desa untuk Bantu Tangani Covid-19Bupati OKI, Iskandar mengatakan, saat ini sudah dirapatkan upaya percepatan pengalihan dana desa untuk menanggulangi dampak covid-19.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Pemkab Pasangkayu Siapkan Rp.2,7 Milyar untuk JPSPemkab Pasangkayu menyiapkan anggaran sebesar Rp 2,7 miliar untuk program jaring pengaman sosial (JPS).
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Pemkab Mimika Perketat Penumpang Pesawat Masuk TimikaPemkab Mimika memutuskan memberikan izin khusus bagi penerbangan penumpang dari dan ke Bandara Mozes Kilangin Timika kepada maskapai Garuda Indonesia.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Cegah Tumpang Tindih, Pemkab Banyuwangi Validasi Data Penerima Jaring Pengaman SosialPemkab Banyuwangi melakukan pemilahan dan validasi data para calon penerima manfaat Jaring Pengaman Sosial menghadapi pandemi virus corona (Covid-19).
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pemkab Serahkan APD ke Seluruh Puskesmas Gianyar |Republika OnlineIni agar seluruh paramedis di puskesmas dapat menghindari transmisi virus.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kasus Corona di Lamongan Terus Bertambah, Pemkab Gelar Rapid Test AcakJumlah pasien positif Corona di Lamongan mencapai 26 orang. Pemerintah setempat melakukan rapid test secara acak di sejumlah lokasi. Lekaslah sembuh tanah kelahiranku...g bs bayangin kl sampai di desa' pun terjangkit
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »