Bantu Pemulihan Ekonomi, Pemkot Kediri Dorong UMKM Go Digital

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah Kota Kediri sudah mempersiapkan agar UMKM di wilayahnya bisa memanfaatkan daring mulai dari memfasilitasi platform lokal hingga marketplace

PEMERINTAH Kota Kediri membuat suatu program berupa digitalisasi Usaha Mikro, Kecil dan Menengah guna memulihkan perekonomian di tengah pandemi covid-19.

Abdullah mengatakan, Pemerintah Kota Kediri sudah mempersiapkan agar UMKM di wilayahnya bisa memanfaatkan daring. Wacana tersebut dibahas secara matang, mulai dari menyiapkan platform digital lokal baru hingga marketplace. Pemkot Kediri mengadakan pameran UMKM di Balai Kota Kediri. Mas Abu, sapaan akrab wali kota, juga memanfaatkan kegiatan tersebut untuk sharing dan memberikan arahan kepada pelaku UMKM terkait pemasaran.

"Bagaimana orang mau beli kalau mereka tidak tertarik pada first impression. Pandangan pertama sudah tidak eye catching, jadi tidak mau beli. Padahal kalau tadi saya lihat produknya bagus. Karena memang ini permasalahan disitu," tuturnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Percepat Pemulihan Ekonomi Nasional, BRI Salurkan Pinjaman ke UMKMBRI juga menyalurkan stimulus tambahan subsidi bunga sebesar Rp752,1 miliar kepada 5,25 juta rekening pinjaman KUR dan non KUR.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Takmir Masjid di Kediri Kejar-kejaran dengan Pencuri Kambing KurbanSuara kambing yang berontak saat dimasukkan mobil itu membuat curiga seorang takmir yang tinggal di dekat masjid.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Anggota DPR sarankan UMKM ambil peluang pada masa pandemiAnggota Komisi VI DPR RI Nevi Zuairina menyarankan UMKM di berbagai daerah mengambil berbagai peluang dan kesempatan sehingga bisa tetap bertahan dalam ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Digitalisasi 1.000 UMKM, Strategi Bupati Banyuwangi Evaluasi Ekonomi LokalSekitar 1.000 pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) di Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, akan mendapat dukungan platform pembayaran digital.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Dampingi UMKM, UMY Terjunkan 1.571 Mahasiswa KKN |Republika OnlineMahasiswa membantu UMKN dari target pasar, pengemasan, produksi hingga pemasaran
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Satgas PEN Dorong Percepatan Perbaikan Ekonomi Lewat UMKMSatgas Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) terus berupaya untuk bisa mempercepat perbaikan dalam bidang ekonomi. Sebagai langkah...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »