Banjir lumpur landa 71 rumah warga di Desa Bobo Sigi

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Banjir disertai lumpur melanda 71 rumah warga di Desa Bobo, Kecamatan Dolo Barat, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah (Sulteng), sehingga mengakibatkan puluhan ...

Warga setempat dibantu TNI-POLRI membersihkan ruas jalan Palu-Bangga pasca diterjang banjir lumpur di Dusun Salubi Desa Bobo Kecamatan Dolo Barat, Sigi. ANTARA/MOH SALAM

Jadi saat gemuruh itu, kami sudah mengevakuasi warga yang ada di Dusun Salubi Desa Bobo sehingga saat banjir lumpur itu tidak ada korban jiwa Sigi, Sulteng - Banjir disertai lumpur melanda 71 rumah warga di Desa Bobo, Kecamatan Dolo Barat, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah , sehingga mengakibatkan puluhan kepala keluarga di wilayah itu mengungsi ke rumah kerabat terdekatnya.

"Banjir lumpur disebabkan intensitas curah hujan cukup tinggi dan meningkat sehingga mengakibatkan rumah-rumah warga terendam lumpur itu sebanyak 71 unit terdiri dari rusak ringan 36 unit rumah, rusak sedang 18 unit rumah dan rusak parah sebanyak 17 unit rumah," kata Kepala Desa Bobo Arifin usai mendata satu per satu rumah warga setempat yang terdampak banjir lumpur, Selasa.

Adapun banjir disertai lumpur itu terjadi pada tanggal 1 Juli 2024 pukul 19.00 Wita yang dahului dengan gemuruh dari arah barat pemukiman warga."Jadi saat gemuruh itu, kami sudah mengevakuasi warga yang ada di Dusun Salubi Desa Bobo sehingga saat banjir lumpur itu tidak ada korban jiwa," ucapnya.Ia mengemukakan, warga Dusun Salubi Desa Bobo Kecamatan Dolo Barat yang terdampak sebanyak 73 kepala keluarga dengan 286 jiwa.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Banjir rendam 52 rumah warga di Desa Rejeki Sigi Sulawesi TengahBanjir bandang menerjang dan merendam 52 unit rumah warga di Desa Rejeki Kecamatan Palolo, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah.   "Intensitas curah ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Wamendes: Dana Desa sukses tumbuhkan desa mandiri hingga 11.456 desaWakil Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Wamendes PDTT) Paiman Raharjo mengatakan Dana Desa berhasil menumbuhkan desa mandiri, ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Perum Bulog-Pemkab Sigi sediakan sarana air bersih di Desa BoraPerum Bulog bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sigi, Sulawesi Tengah (Sulteng), menyediakan sarana air bersih untuk warga Desa Bora.   "Kami ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Mantan Sekretaris Desa Sukaresik Jabar Diduga Pakai Dana Desa Rp725 Juta untuk Judi OnlineMANTAN Sekretaris Desa Sukaresik Kecamatan Sidamulih Kabupaten Pangandaran berinisial YS diduga telah menggunakan anggaran dana desa untuk judi online senilai Rp725 juta
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Dana Desa Rp324 untuk Pengaspalan Raib Dicuri, Pengurus Desa Janjikan Ganti dan Pengerjaan Sesuai TargetBerita Dana Desa Rp324 untuk Pengaspalan Raib Dicuri, Pengurus Desa Janjikan Ganti dan Pengerjaan Sesuai Target terbaru hari ini 2024-06-27 07:20:38 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Revisi UU Desa Resmi Disahkan, Perangkat dan Pekerja Ekosistem Desa Dilindungi JamsostekPresiden Joko Widodo resmi mengesahkan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2024 tentang Desa (UU Desa).
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »