Banjir di OKU menimbulkan tanah longsor, puluhan rumah rusak

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Bencana banjir bandang di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan menimbulkan dampak tanah longsor di 34 titik wilayah Kecamatan Ulu Ogan pada ...

Personel Polsek Ulu Ogan bersama masyarakat sekitar membersihkan material longsor, Kamis . ANTARA/Edo Purmana

Baturaja - Bencana banjir bandang di Kabupaten Ogan Komering Ulu , Sumatera Selatan menimbulkan dampak tanah longsor di 34 titik wilayah Kecamatan Ulu Ogan pada Kamis . Akibat bencana alam tercatat ratusan rumah penduduk di beberapa kecamatan di Kabupaten OKU terendam banjir dengan ketinggian air mencapai 1-2 meter.

Longsoran tanah dari atas bukit juga menutup 13 titik ruas jalan di kecamatan setempat hingga akses lalulintas masyarakat di wilayah itu sempat lumpuh total.menggunakan satu unit alat berat jenis loder agar aktivitas masyarakat kembali normal"Saat ini longsoran tanah yang menutup ruas jalan telah dibersihkan dan masyarakat sudah dapat beraktivitas seperti semula. Begitupun banjir di sebagian wilayah Ulu Ogan berangsur surut," kata dia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tim BTB Diterjunkan untuk Membantu Korban Banjir di OKUJPNN.com : BAZNAS menerjunkan tim BTB untuk membantu korban banjir di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU).
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

BPBD: Banjir di Ogan Komering Ulu Sumsel sudah surutKepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Ogan Komering Ulu, Sumatera Selatan, Januar Efendi menyebutkan bahwa banjir yang terjadi di ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Diterjang Banjir, 4 Jembatan Gantung di Ogan Komering Ulu Putus, Begini KondisinyaJPNN.com : Sebanyak empat unit jembatan gantung di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan, putus diterjang banjir akibat luapan Sungai Ogan pa...
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Ogan Komering Ulu diterjang banjir bandang, tinggi air capai 1-2 meterWilayah Kabupaten Ogan Komering Ulu, Sumatera Selatan (Sumsel), diterjang banjir bandang akibat luapan Sungai Ogan yang terjadi pada Kamis (23/5) dini ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

BPBD Laporkan Ogan Komering Ulu Diterjang Banjir Bandang, Berharap Tak Ada Korban JiwaWilayah Kabupaten Ogan Komering Ulu, Sumatra Selatan, diterjang banjir bandang akibat luapan Sungai Ogan yang terjadi pada Kamis dini hari, menurut laporan BPBD.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Satu unit rumah warga OKU hanyut diterjang banjir bandangSatu unit rumah warga di Kecamatan Ulu Ogan, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan, hanyut diterjang banjir bandang yang terjadi pada Kamis ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »