Bangga Buatan Indonesia diharap bisa mendarah daging di masyarakat

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kemenkop UKM berharap Gerakan Bangga Buatan Indonesia bisa menjadi satu prinsip yang mendarah daging dan dihayati oleh masyarakat Indonesia.

Pengunjung melihat salah satu stan UMKM pada acara puncak Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia di Puncak Waringin, Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, Jumat . Kegiatan yang bertajuk"Kilau Digital Flobamora" itu diharapkan dapat mendukung program pemerintah untuk memulihkan ekonomi dan pariwisata nasional yang terdampak pandemi COVID-19. ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga/aww.

“Kita bisa lihat bagaimana orang dari negara lain begitu bangganya sama produk yang dipakai dari negara asalnya. Jadi kita orang Indonesia kalau bisa pilih juga untuk produk- produk sebisa mungkin buatan Indonesia,” kata Agus dalam sebuah webinar ditulis, Jumat. Kampanye Gerakan Bangga Buatan Indonesia merupakan langkah yang dilakukan oleh pemerintah untuk mengajak masyarakat Indonesia agar memilih produk- produk lokal buatan UMKM dan anak bangsa lainnya untuk pemenuhan kebutuhan sehari- hari hingga gaya hidup.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

kalau sekarang mah bangga buatan china

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PSSI bangga wasit Indonesia pimpin laga Piala AFC'Kami berharap Thoriq dan Nurhadi dapat menjalankan tugas dengan baik di sana. Pengalaman mereka memimpin laga internasional tentu menjadi motivasi bagi wasit-wasit lainnya di Indonesia,' tutur Sekretaris Jenderal PSSI Yunus Nusi.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Minions Tersingkir, Netizen Sedih Tapi Tetap BanggaKevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon harus menelan kekalahan atas pasangan Malaysia. Netizen pun tetap memberikan dukungan dan ungkapan terimakasih. Nah dari judulnya udah bagus nih bikin optimis lagi gitu, terima kasih detik! Nahhhh ini jdul nya bagus...gak kayag CNNIndonesia begok Satu pertandingan adlh Klau gak menang ya kalah. Walau Minions kalah tapi tetap yg terbaik tuk indo. Jadi tetap semangat Minions masih ada kejuaraan yg lain.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Rahmat Erwin Abdullah, si Anak Tunggal yang Bikin Bangga!Rahmat Erwin Abdullah menjadi angin segar untuk angkat besi Indonesia di ajang internasional. Si anak tunggal itu sudah membuat bangga kedua orang tuanya! tokyo2020
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Khofifah Bangga Jatim dan 38 Kabupaten/Kota Layak Anak |Republika OnlineAda sejumlah klaster yang harus dipenuhi untuk meraih predikat KLA.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Bangga! Mahasiswa UNJ Raih Medali Perak di Olimpiade Tokyo 2020terpopuler Eko Yuli Irawan, Mahasiswa UNJ, berhasil raih medali perak untuk Indonesia di bidang angkat besi. Berikut info lengkapnya. olimpiadetokyo2020 timmerahputih via: detikedu
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »