Bamsoet Sebut Pembagian Royalti Musisi Lebih Lengkap dengan Aturan Terbaru

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 17 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Salah satu kendala pemberian royalti kepada para musisi adalah kurangnya data base lagu dan musik yang dijadikan acuan pemberian hak royalti. TempoBisnis

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo menuturkan salah satu kendala pemberian royalti kepada para musisi adalah kurangnya data base lagu dan musik yang dijadikan acuan pemberian hak royalti. Hal itu dikarenakan belum semua pencipta lagu di Indonesia mau mendaftarkan hasil karyanya di Kementerian Hukum dan HAM.

'Dalam PP tersebut pemerintah memastikan para musisi mendapatkan hak royalti atas karya lagu atau musik yang digunakan dalam kegiatan komersial atau pada pelayanan publik,' ujar pria yang akrab dipanggil Bamsoet itu usai Ngobras dengan Ketua Ikatan Manajer Artis Indonesia Nanda Persada, di Jakarta, Minggu 1 Agustus 2021.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

IPW Minta Kapolri Copot Panitia Seleksi Bintara Buntut Salah Input Nilai Kasus Rafael Malalangi - Tribunnews.com(IPW) meminta Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mencopot panitia seleksi Bintara Polri 2021 buntut human eror salah input nilai kasus Rafael Belajar presisi tiap hari Kalau dibuka dengan jujur siapa saja yang kena ya
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Salah Satu Upaya Tekan Angka Kematian Akibat COVID-19 Menurut PakarAngka kematian akibat COVID-19 mengalami lonjakan yang signifikan beberapa hari terakhir. Pada 31 Juli 2021 tercatat ada 1.808 pasien meninggal akibat penyakit tersebut.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Salah Satu Kru Loki Bagikan Kisah Manis tentang Tom HiddlestonHiddleston pindah ke garis depan MCU untuk pertama kalinya. Seri Disney+ mengambil Loki versi 2012 yang lolos dengan Tesseract di Avengers: Endgame.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Beberapa Jenis Cacing Menginfeksi Tubuh Manusia, Cacing Pita.Hanya Salah SatunyaCacing dapat menginfeksi tubuh manusia dan mengganggu kesehatan. Jenis cacing apa yang harus diwaspadai selain cacing pita?
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »