AVC Challenge Cup Terbentur PLN Mobile Proliga 2024, PBVSI Janjikan Hal Ini untuk Kompetisi Musim Depan

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 49%
  • Publisher: 83%

Proliga 2024 Berita

PLN Mobile Proliga 2024,Proliga,PBVSI

PBVSI berharap bisa menggelar Proliga musim depan lebih awal. Pihak federasi menargetkan ajang bola voli terakbar Indonesia edisi selanjutnya diselenggarakan mulai Januari 2025.

Kompetisi bola voli terakbar Indonesia PLN Mobile Proliga 2024 sudah bergulir mulai 25 April lalu. Ajang tersebut menampilkan persaingan dari masing-masing 7 tim putra dan putri yang memperebutkan slot untuk melaju ke final four.

Pihak AVC terlambat memberi jadwal turnamen, sehingga PBVSI sudah tak bisa menyesuaikan waktu kompetisi. Proliga berjalan, sementara AVC baru mengeluarkan pemberitahuan terkait ajang yang digelar di Filipina dan Bahrain. 'Tentu kebijakan dari AVC harus menunggu kebijakan dari Volleyball World. Ini yang jadi krusial pada tahun ini, sehingga terlambat pemberitahuannya. Mudah-mudahan tahun depan sudah tidak lagi,' tandasnya.PBVSI Rencanakan Proliga Tahun Depan Bergulir Lebih AwalSementara itu, guna mengantisipasi adanya keterlambatan informasi serupa dari AVC, PBVSI berencana memajukan waktu pelaksanaan Proliga musim depan.

'Kemarin kita terkendalanya adalah puasa. Tahun depan juga terkendala puasa, tapi yang paling penting bahwa tidak terjadi duplikasi antara nasional dan internasional. Itu yang ingin kita atur.'

PLN Mobile Proliga 2024 Proliga PBVSI AVC Challenge Cup 2024 AVC Challenge Cup Bola Voli Voli Imam Sudjarwo

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ikuti AVC Challenge di Filipina, PBVSI Panggil 14 Pemain Putri dari ProligaSebanyak 14 orang pemain bola voli indoor putri dipanggil oleh Pengurus Pusat (PP) PBVSI. 14 pemain ini akan dikirim untuk mengikuti Kejuaraan AVC Challenge for Women's
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

PBVSI Beber Target untuk Timnas Voli Putra dan Putri Indonesia di AVC Challenge Cup 2024PBVSI selaku federasi bola voli Tanah Air mengungkap target yang dipasang pihaknya untuk timnas putra dan putri di ajang Asian Volleyball Confederation atau AVC Challenge Cup 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

PBVSI Panggil 14 Pemain untuk AVC Challenge Women 2024, Ada Megawati Hangestri Pertiwi?Pengurus Pusat (PP) PBVSI memanggil 14 pemain yang akan dikirim untuk mengikuti Kejuaraan AVC Challenge Women 2024 di Filipina, 22-29 Mei mendatang. Skuad tersebut berisi pemain yang tersebar di dalam tim yang mengikuti PLN Mobile Proliga 2024, salah satunya Megawati Hangestri Pertiwi.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

PBVSI panggil 14 pemain untuk hadapi AVC Challenge Cup di FilipinaPengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PP PBVSI) memanggil 14 pemain bola voli putri untuk menghadapi kompetisi AVC Challenge Cup For Woman ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Ketum PBVSI Ungkap Alasan Kirim Pemain Putri Junior ke AVC Challenge Cup 2024Ketua Umum Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI) Imam Sudjarwo buka suara menjelaskan alasan pihaknya mengirim pemain muda untuk mewakili timnas putri Indonesia di Asian Volleyball Confederation atau AVC Challenge Cup 2024 Filipina yang berlangsung mulai 22 Mei hingga 29 Mei 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

3 Alasan PBVSI Kirim Pemain Pelapis ke AVC Challenge Cup 2024Timnas voli putri Indonesia yang berlaga di kejuaraan voli AVC Challenge Cup 2024 dihuni pemain-pemain muda.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »