Australia Minta Anggota WHO Dukung Penyelidikan Pandemi |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Australia dan AS membahas upaya penyelidikan internasional pandemi Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, CANBERRA -- Perdana Menteri Australia Scott Morrison mengatakan semua negara anggota Organisasi Kesehatan Dunia harus mendukung penyelidikan independen terkait pandemi Covid-19. Itu merupakan seruan terbaru dari Australia. Baca Juga "Jika Anda akan menjadi anggota klub seperti WHO, harus ada tanggung jawab dan kewajiban yang melekat pada itu. Kami ingin dunia menjadi lebih aman ketika berbicara virus.

Morrison mengungkapkan pembicaraannya dengan Trump berlangsung konstruktif. Mereka mendiskusikan respons kesehatan kedua negara terhadap wabah Covid-19 dan kebutuhan untuk membangun serta menjalankan perekonomian. Selain Trump, Morrison turut menghubungi Kanselir Jerman Angela Merkel dan Presiden Prancis Emmanuel Macron. Kedutaan Besar China di Canberra telah mengkritik langkah Pemerintah Australia yang menyerukan dan mendorong penyelidikan internasional pandemi Covid-19. Menurutnya Australia hanya membuntuti langkah AS dalam melancarkan serangan politik ke China.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

I think all countries need to support further investigation regarding the spread of Coronavirus which is very massive in various countries so that an in-depth investigation in needed

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lukaku minta maaf kepada Inter Milan soal komentar terkait COVID-19Romelu Lukaku telah meminta maaf kepada Inter Milan atas komentar yang dibuatnya dalam sebuah wawancara, dimana ia mengklaim 23 dari 25 pemain Inter telah ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Klaim Pemain Inter Gejala Corona, Lukaku Minta MaafRomelu Lukaku disorot karena klaim tak berdasar soal seluruh skuat Inter Milan merasakan gejala virus corona. Penyerang Belgia itu pun meminta maaf. Mulai kebanyakan bacot yg gak penting nih pemain wakakakaka abis kena semprot orang dalem iler nih
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Romelu Lukaku Minta Maaf Tuduh Skuat Inter Milan Terpapar Virus CoronaDalam wawancara di Instagram Live, Romelu Lukaku menyebut ada 23 pemain Inter Milan yang sudah terpapar virus corona.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Minta Asimilasi, Ratusan Napi Buat Kerusuhan di Lapas Sorong |Republika OnlineRatusan napi membuat kerusuhan di Lapas Sorong menuntut agar mendapatkan asimilasi. Rindu melakukan tindakan yg melibatkan adrenalin tingkat tinggi. Bahasa sederhananya begal rampok nyopet atau berburu manusia hidup Gue ngomong apasih Woi yasonna...ada yg ngiri nih Udah keluar asimilasi, banyak yg kumat Yg didalem nuntut asimilasi, bikin rusuh Ide siapa itu bebas napi pake program asimilasi..? Kok goblok amat.. son, sooon..!!!
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Misteri Suara Mirip Wanita Minta Tolong di Kebun Warga Kulon ProgoWarga Pedukuhan Kedung Sogodi Kulon Progo digegerkan dengan munculnya suara mirip wanita minta tolong dari sebuah kebun kosong yang ada di dekat sungai. Anak indiehome, sudah saatnya kalian berguna Piye analisamu bang? ndlosorbae ndondhon galilians Palengan Mbak Kunti
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Trump minta direktur CDC klarifikasi soal gelombang kedua virus coronaDirektur Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) Amerika Serikat diminta oleh Presiden Donald Trump pada Rabu untuk menelusuri kembali pernyataannya ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »