Aturan Metana Baru UE Wajibkan Pengurangan Emisi Produsen Energi

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 70%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Jumlah metana di atmosfer lebih sedikit daripada karbon dioksida, tetapi lebih cepat membuat bumi panas. Metana bisa bertahan di atmosfer selama 10 tahun. Internasional AdadiKompas

Jumlah metana di atmosfer lebih sedikit daripada karbon dioksida, tetapi lebih cepat membuat bumi panas. Metana bisa bertahan di atmosfer selama 10 tahun.Cairan dari lapisan es membawa sedimen pada Russell Glacier, Greenland. Penelitian menunjukkan, aliran ini mengandung metana yang lebih tinggi dibandingkan sungai-sungai besar di daratan.

Aturan ini menindaklanjuti kebijakan niremisi UE per tahun 2050. Sebelumnya, pada Konferensi Tingkat Tinggi Iklim di Skotlandia tahun 2021, UE dan Amerika Serikat menerbitkan sumpah pengurangan metana. Isinya, pada 2030, emisi metana harus berkurang 30 persen dibandingkan dengan jumlah emisi 2020. Berbagai lembaga pemantau energi dan lingkungan di UE menganggap Polandia menjadi batu sandungan UE dalam mencapai cita-cita niremisi 2050. Setelah COP26, UE berjanji menurunkan emisi metana sebanyak 70 persen pada 2040.

Gas metana adalah gas rumah kaca nomor dua terbanyak setelah karbon dioksida. Akan tetapi, metana mengakibatkan pemanasan global lebih cepat dibandingkan karbon dioksida. Gas ini bisa bertahan di atmosfer selama 10 tahun. Data IEA tahun 2022 mengungkapkan, ada 135 ton metana yang dihasilkan oleh sektor energi. Jumlah ini setara dengan 40 persen emisi metana global.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Godok Aturan Baru Terkait Pengamanan Zat AdiktifPemerintah tengah menggodok aturan baru terkait pengamanan zat adiktif yang akan mengatur peredaran produk tembakau dan rokok elektronik di Indonesia. Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) ini ditargetkan rampung tahun ini setelah dilakukan Public Hearing oleh Kementerian Kesehatan.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Fans Karina aespa Dicurigai Manipulasi Jumlah View Video FancamSebuah postingan mempertanyakan bagaimana view video fancam Karina bisa meningkat drastis dalam waktu cepat, dan netizen yang mengunggah postingan curiga itu hasil manipulasi.
Sumber: wow_keren - 🏆 5. / 80 Baca lebih lajut »

Jumlah Kromosom Diploid pada Sel Tubuh Manusia adalah 46 Buah, Ini PenjelasannyaJumlah kromosom diploid pada sel tubuh manusia adalah 46 buah atau 23 pasang.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Lebih dari 3.700 Bayi Baru Lahir di Amerika Serikat Dinyatakan Positif SifilisKelahiran bayi yang terjangkit sifilis atau raja singa berada di tingkat tertinggi dalam 30 tahun, menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat, CDC.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Melanggar Aturan di MotoGP Malaysia, Fabio Quartararo Didenda Rp 16,8 JutaJPNN.com : Fabio Quartararo terpksa harus membayar denda belasan juta rupiah, karena ketahuan melepas ikatan dagu helmnya saat motor masih melaju di MotoGP...
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Baliho Dicopot Satpol PP, Ganjar Pranowo Beri Respons Bijak dan TenangJPNN.com : Ganjar Pranowo menyatakan kesediaannya untuk mematuhi aturan dalam hal pemasangan spanduk dan poster politik.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »