Atlantis Subsea Indonesia (ATLA) Jual Saham IPO Rp 100-Rp 120/Saham

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 68 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 74%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Calon emiten layanan survei perusahaan teknologi PT Atlantis Subsea Indonesia Tbk (ATLA) akan segera melantai di BEI dengan membidik dana segar Rp144 miliar.

- Calon emiten layanan survei perusahaan teknologi PT Atlantis Subsea Indonesia Tbk akan segera melantai di Bursa Efek Indonesia dengan membidik dana segar sebesar Rp144 miliar.

Melansir Prospek IPO yang dirilis pada Rabu , ATLA menawarkan 1,2 miliar saham, setara dengan 19,36% dari total modal yang ditempatkan dan disetor penuh setelah IPO. Adapun harga awal per saham dalam book building tertera berkisar antara Rp 100 hingga Rp 120 per saham. Dengan penawaran ini, ATLA berharap untuk memperoleh dana segar hingga Rp 144 miliar, yang nantinya akan digunakan untuk mengembangkan dan memperluas operasional perusahaan.Selain penawaran saham baru, ATLA juga menerbitkan waran sesi I sebanyak 1,74 miliar, setara dengan 34,80% dari jumlah saham yang ditempatkan dan disetor penuh setelah IPO. Setiap pemegang 20 saham baru berhak atas 20 waran seri I, dengan harga pelaksanaan Rp 300 per waran dan potensi dana sebesar Rp 522 miliar.

Dana hasil IPO saham akan dialokasikan untuk berbagai keperluan, di antaranya 36,74% akan digunakan untuk pembelian peralatan guna menunjang kegiatan operasional perseroan. Sementara sisanya akan dialokasikan untuk modal kerja seperti biaya instalasi peralatan, biaya tenaga ahli, penelitian dan survei, transportasi, gaji karyawan, dan lain-lain.

Manajemen ATLA juga telah mengumumkan kebijakan pembagian dividen, di mana mulai tahun buku yang berakhir pada 31 Desember 2024, pemegang saham akan menerima dividen tunai sebanyak-banyaknya 20% atas laba bersih tahun berjalan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

India Ajak Timnas Indonesia Uji CobaDuta besar India untuk Indonesia Sandeep Chakravorty mengajak Timnas Indonesia melakoni pertandingan persahabatan dengan timnas Indonesia.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Timnas Basket Indonesia Tertinggal dari Australia di Indonesia ArenaTimnas basket Indonesia mengalami ketertinggalan dalam laga melawan Australia di Indonesia Arena. Meski memulai kuarter pertama dengan baik, Indonesia belum menemukan formulanya dan tertinggal 12-22 pada kuarter kedua.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »

Architas Indonesia Resmi Ganti Nama Menjadi AXA IM IndonesiaPT Architas Asset Management Indonesia resmi berubah nama menjadi PT AXA Investment Managers Select Indonesia (AXA IM Indonesia) pada akhir 2023 lalu.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Puteri Indonesia Lingkungan 2024 Sophie Kirana Akan Wakili Indonesia di Miss Supranational 2024Wakil DI Yogyakarta Sophie Kirana menyabet gelar Putri Indonesia Lingkungan 2024 setelah menduduki posisi runner-up 1 di malam Pemilihan Puteri Indonesia 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Akuatik Indonesia Resmi Ganti Nama Jadi Federasi Akuatik IndonesiaAkuatik Indonesia resmi berganti nama menjadi Federasi Akuatik Indonesia. Perubahan ini disahkan dalam Musyawarah Khusus atau Munasus 2024.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Menguak Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Vietnam, Ternyata Timnas Indonesia Masih di Bawah VietnamDalam dua laga Grup F kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Timnas Indonesia akan menghadapi Vietnam.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »