AS Turun Tangan Bujuk ICC Agar Tak Rilis Surat Penangkapan Netanyahu

  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 11 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 51%
  • Publisher: 63%

Amerika Serikat Berita

As,Benjamin Netanyahu,Icc Tangkap Netanyahu

AS disebut turun gunung demi 'membujuk' mahkamah International Criminal Court (ICC) tak menerbitkan surat penahanan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu.

Perintah penangkapan Netanyahu ini disebut bakal terbit menyusul kejahatan Israel terutama selama agresi brutalnya ke Jalur Gaza Palestina berlangsung sejak Oktober lalu. Berbagai laporan media Israel menuturkan AS dijadikan upaya diplomatik terakhir untuk mencegah ICC tak menerbitkan perintah penangkapan Netanyahu dan sejumlah pejabat Israel lainnya.

Selain Netanyahu, perintah penangkapan itu juga dilayangkan kepada Menteri Pertahanan Israel Yoav Gallant hingga Kepala Staf Pasukan Pertahanan Israel , Herzi Halevi.menulis dalam laporannya bahwa Netanyahu"memimpin upaya tanpa henti" untuk mencegah ICC merilis surat penahanan itu, termasuk berkomunikasi dengan sekutu dekatnya AS.melaporkan bahwa Presiden AS Joe Biden dan Netanyahu sempat bertelepon pada Minggu malam.

Pernyataan yang dikeluarkan oleh Gedung Putih tidak memberikan rincian lebih lanjut mengenai pembicaraan tersebut, termasuk soal rumor surat penahanan Netanyahu terhadap ICC. Israel disebut telah menerima sinyal bahwa ICC bakal menerbitkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Benjamin Netanyahu dalam waktu dekat.Terabas Lampu Merah, Menteri Israel Pembenci Palestina Kecelakaan

As Benjamin Netanyahu Icc Tangkap Netanyahu Icc International Criminal Court Israel Palestina Jalur Gaza Agresi Israel Ke Palestina

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Takut Ditangkap ICC, PM Netanyahu Minta AS Turun Tangan Lakukan IntervensiICC mengancam bahwa pihaknya dalam waktu dekat akan mengeluarkan surat perintah penangkapan internasional ini kepada Pasukan Pertahanan Israel (IDF).
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Netanyahu Cemas & Ketakutan ICC Keluarkan Surat Penangkapan, AS Lakukan Upaya Diplomatik Cegah ICCPerdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu ketakutan dan berupaya mencegah surat perintah penangkapan ICC sebuah laporan menyebutkan.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Ratusan Demonstran Turun ke Kota-kota di Israel, Tuntut Netanyahu Turun dan Hentikan PerangPara demonstran anti-pemerintah semakin gencar berdemo di Tel Aviv dan Yerusalem pada akhir pekan ini, ketika perang di Gaza telah berlangsung hampir enam bulan dan lebih
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Demonstran Turun ke Jalan, Tuntut Netanyahu Turun dan Hentikan PerangWarga Israel melakukan protes terhadap pemerintahan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu dan menyerukan pembebasan sandera.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Ribuan Warga Israel Menyemut Turun Ke Jalan, Tuntut PM Netanyahu TurunAksi ini yang dilakukan untuk memperinati 6 bulan konflik Israel di Gaza ini menuntut PM Israel Benjamin Netanyahu mengundurkan diri.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Ekonom: Penerimaan Cukai Turun Bukan Karena Konsumsi Rokok TurunPenerimaan cukai hasil tembakau Indonesia tercatat turun sebesar Rp5 triliun di 2023. Pada 2022, penerimaan cukai dari produk tembakau sebesar
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »