AS Perpanjang Fasilitas GSP RI, Luhut Optimis Kinerja Ekspor Meningkat

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Amerika Serikat resmi memutuskan untuk memperpanjang pemberian fasilitas Generalized System of Preferences (GSP) kepada Indonesia.

Pemerintah Amerika Serikat melalui United States Trade Representative resmi memutuskan untuk memperpanjang pemberian fasilitasMerespons hal tersebut, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, di tengah menurunnya perdagangan internasional akibat pandemi Covid-19, pemberian fasilitas GSP ini akan membantu meningkatkan kinerja ekspor Indonesia ke AS.

Pengumuman perpanjangan GSP oleh Pemerintah AS ini dibuat hanya berselang sehari usai pertemuan Presiden Joko Widodo dengan Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo di Jakarta pada 29 Oktober 2020.GSP ini merupakan buah dari rangkaian diplomasi yang secara intensif dilakukan oleh Pemerintah Indonesia dalam beberapa waktu terakhir ini.

Berdasarkan data statistik dari United States International Trade Commission pada tahun 2019 lalu, ekspor Indonesia yang menggunakan GSP mencapai 2.61 miliar dollar AS. Angka ini setara dengan 13,1 persen dari total ekspor Indonesia ke AS, sebesar 20,1 miliar dollar AS.di tahun 2019 berasal dari 729 pos tarif barang dari total 3.572 pos tarif produk yang mendapatkan preferensi tarif GSP.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Presiden UFC Feeling Khabib Comeback Kejar Rekor 30-0, Lawan GSP?Presiden UFC Dana White yakin Khabib Nurmagomedov mengubah keputusan pensiun dan kembali bertarung untuk satu duel terakhir...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Kementan Dorong Ekspor Pertanian RI Melalui Gratieks |Republika OnlineGratieks jadi pendobrak peningkatan ekspor RI empat tahun ke depan Kalung anti corona gimana?
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

DPR harapkan produksi jagung dari Sumbawa dapat meningkatAnggota Komisi IV DPR RI Darori Wonodipuro mengharapkan produksi jagung dari Kabupaten Sumbawa, NTB, dapat meningkat setelah tidak menunjukkan perkembangan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kementan Apresiasi Ekspor Perdana Telur Tetas oleh CJ PIAEkspor yang dilakukan PT CJ PIA ini juga sejalan dengan upaya pemerintah dalam mengembangkan ekspor komoditas pertanian.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kementan Apresiasi Ekspor Perdana Telur Tetas oleh CJ PIA |Republika OnlineTotal ekspor perdana telur tetas CJ Pia sebanyak 58 ribu butir
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tingkat Pengangguran Singapura Naik Jadi 3,6 Persen |Republika OnlinePemerintah Singapura optimis angka pengangguran akan berkurang.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »