AS Minta Bantuan China untuk Mencegah Serangan Iran ke Israel

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 34%
  • Publisher: 63%

Politik Berita

AS,China,Iran

Amerika Serikat (AS) meminta bantuan China, Turki, dan Arab Saudi untuk meyakinkan Iran agar tidak menyerang Israel setelah serangan ke konsulat Iran di Suriah.

AS memang telah meminta sejumlah negara untuk meyakinkan Iran agar tak melakukan serangan balasan ke Israel , setelah serangan ke konsulat Iran di Suriah.

“Kami juga bertemu dengan sekutu Eropa serta rekan-rekan selama beberapa hari terakhir dan agar mengirim pesan ke Iran, bahwa eskalasi bukan keinginan demi kepentingan Iran, wilayah dan juga dunia,” ucap Juru Bicara Kemlu AS Matt Miller dilansir dariNegara Arab dan Barat juga telah mencoba meyakinkan Iran untuk menahan diri, karena mereka khawatir Teheran bersiap melakukan serangan langsung ke Israel, ketimbang menggunakan proksinya di wilayah itu.

AS China Iran Israel Serangan Politik

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

AS Turut Cermati Ketegangan Israel-Iran Usai Serangn Udara Israel ke Konsulat Iran di DamaskusBerita AS Turut Cermati Ketegangan Israel-Iran Usai Serangn Udara Israel ke Konsulat Iran di Damaskus terbaru hari ini 2024-04-12 14:29:36 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

AS Minta China Cegah Iran Serang IsraelKekhawatiran Amerika Serikat terhadap serangan balasan Iran ke Israel semakin terlihat setelah Menteri Luar Negeri Antony Blinken meminta bantuan sejumlah
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

Israel Bom Rumah Duta Besar Iran di Damaskus, Jenderal Pasukan Quds IRGC Lebanon-Suriah TewasLebih rinci, televisi pemerintah Iran menyebutkan kalau serangan Israel menyasar kediaman duta besar Iran untuk Suriah.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Iran kepada AS, Sama Seperti Israel, AS Bersalah, Harus Tanggung Jawab atas Semua Kejahatan IsraelDewan Keamanan PBB mengadakan pertemuan darurat pada tanggal 2 April mengenai serangan udara Israel, yang meratakan konsulat Iran di Damaskus.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

AS Minta Bantuan China hingga Arab Saudi untuk Cegah Serangan Balasan terhadap IsraelAS berharap menghindari eskalasi konflik setelah Iran menegaskan akan melancarkan pembalasan atas serangan Israel terhadap gedung konsulat mereka di Damaskus, Suriah, pada 1 April 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Apa yang Kita Tahu Tentang Iran? Sabar Balas Serangan Demonstratif IsraelIran bertekad membalas serangan Israel yang menewaskan dua jenderal Korps Garda Republik Iran di Damaskus, Suriah.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »