AS-Jepang Punya Sekutu Baru untuk Gebuk Ekonomi China, Siapa?

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 74%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Amerika Serikat (AS) akan mendapatkan sekutu untuk membatasi China kepada akses komponen yang digunakan untuk membuat chip komputer canggih.

Terkait informasi tersebut, seorang sumber memaparkan bahwa Jepang akan secara resmi mengikuti ban ekspor chip ke China itu. Selain Jepang, Belanda juga akan menjatuhkan kebijakan serupa.

Adapun, juru bicara Dewan Keamanan Nasional Gedung Putih John Kirby mengatakan pada Jumat bahwa pejabat Belanda dan Jepang berada di Washington untuk pembicaraan yang dipimpin oleh penasihat keamanan nasional Presiden Joe Biden, Jake Sullivan. Mereka disebutkan berdiskusi terkait keamanan dan isu Ukraina.Meski begitu, belum ada kesepakatan tentang kontrol ekspor yang lebih ketat pada teknologi semikonduktor.

ASML, perusahaan chip yang berbasis di Belanda, mengatakan pada hari Minggu bahwa mereka tidak mengetahui detail apa pun tentang perjanjian tersebut atau bagaimana hal itu akan mempengaruhi bisnis ASML. Sementara itu, menanggapi kebijakan ini, China mengaku kecewa dan memperingatkan pembatasan perdagangan itu akan mengganggu rantai pasokan dan pemulihan ekonomi global."Kami berharap negara-negara terkait akan melakukan hal yang benar dan bekerja sama untuk menegakkan rezim perdagangan multilateral dan menjaga stabilitas rantai industri dan pasokan global," kata Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin awal bulan ini.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

AS Kompori Jepang dan Belanda untuk Jegal ChinaAmerika Serikat (AS) telah mencapai kesepakatan dengan Jepang dan Belanda untuk membatasi akses China ke teknologi pembuatan chip semikonduktor canggih, menurut laporan.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

AS, Jepang, Belanda sepakat batasi akses China pada teknologi cipAmerika Serikat (AS) telah mencapai kesepakatan dengan Jepang dan Belanda untuk membatasi China mengakses teknologi pembuatan cip semikonduktor canggih ... Ngunu RI mbatasi export mineral ribut. EU_Commission tai tai
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Populasi China Turun, Beberapa Generasi Muda Tak Tertarik Punya Anak'Punya anak adalah pilihan yang akan menambah stres dalam hidup. Banyak dari kita memutuskan untuk menjadi 'generasi terakhir',' kata Emma Li (25). Baguslah biar musnah China komunis dari bumi
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Jenderal AS: Saya Punya Naluri Kita Akan Perang Dengan China Pada 2025 |Republika OnlinePandangan jenderal Angkatan Udara AS ini tidak mewakili Pentagon. Gass china chinaorgcn keluarkan kungfu mu
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Jadwal Final Indonesia Masters 2023, Sejarah TerciptaFinal Indonesia Masters 2023 akan dibuka dengan penampilan empat wanita dari China dan Jepang.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

China Dihantam 'Resesi Seks', Generasi Muda Bongkar Alasan Ogah Punya AnakChina mencatat penurunan populasi pertama kalinya dalam 60 tahun. Apa sih alasan kaum muda di sana ogah punya anak? mungkin bukan resesi sex tapi resesi berkembang biak mungkin faktor biaya hidup yg tambah lama tambah mahal.. Udh pd sadar byk anak tdk byk rezeki, tp byk anak byk mslh, apa lg klu punya anak yg suka nyampaaah🤭😂🤣
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »