AS dan China Dikhawatirkan Perang, Ini Warning Jokowi hingga Macron

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 15 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 9%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

AS dan China Dikhawatirkan Perang, Ini Warning Jokowi hingga Macron 8ukaSindonews BangkitdariPandemi China AS

JAKARTA - Ketegangan antara Amerika Serikat dan China terus meningkat dan dikhawatirkan berubah menjadi perang militer. Situasi tersebut telah menjadi pusat perhatian para pemimpin dunia di sidang Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa yang digelar secara virtual.

Para pemimpin dunia mengeluarkan peringatan bahaya ketika Washington dan Beijing bentrok pada beberapa masalah, mulai dari perdagangan, teknologi, pandemi virus corona baru , dukungan AS untuk Taiwan, klaim China di Laut China Selatan hingga tindakan keras China di Hong Kong dan Xinjiang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Trump Serang China soal Virus hingga Jokowi Dukung PalestinaSejumlah peristiwa terjadi pada Rabu (23/9) mulai dari serangan Trump soal 'virus China' hingga pidato Jokowi yang mendukung Palestina dalam sidang umum PBB.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Cek Fakta: Tidak Benar Foto WN China Pakai Seragam PolriBeredar foto yang diklaim sejumlah WN China pakai seragam Polri. Benarkah?
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

India, China Sepakat Tidak Menambah Jumlah Pasukan ke Perbatasan HimalayaIndia dan China sepakat untuk tidak menambah pasukan ke perbatasan yang disengketakan di Himalaya, di mana tentara masing-masing negara terlibat dalam perkelahian fatal bulan Juni lalu. Sebuah pernyataan tertulis yang dirilis pada hari Selasa (22/9) menyebutkan, kesepakatan itu dicapai setelah...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

India-China Sepakat Tidak Tambah Pasukan di PerbatasanKomandan militer India dan China sepakat tidak menambah jumlah tentara di kawasan perbatasan Himalaya yang tengah disengketakan.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Muhadjir Minta Siswa Sulawesi Utara Tetap Dikirim ke ChinaMenurut Menko PMK Muhadjir Effendy, program mengirim siswa-siswa di Sulawesi Utara ke China tersebut khusus untuk belajar bahasa mandarin.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »