Arus balik libur panjang di jalan Tol Cipali ramai lancar

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Arus lalu lintas di jalan Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) wilayah Kabupaten Subang hingga Purwakarta, Jawa Barat, ramai lancar pada arus balik libur ...

Purwakarta - Arus lalu lintas di jalan Tol Cikopo-Palimanan wilayah Kabupaten Subang hingga Purwakarta, Jawa Barat, ramai lancar pada arus balik libur panjang.

Tetapi arus lalu lintas dari arah Palimanan menuju arah Jakarta cenderung ramai lancar menjelang berakhirnya libur panjang. Dikatakannya, Astra Tol Cipali mempersiapkan 15 gardu menuju arah Jakarta dan empat gardu arah Palimanan. Gardu-gardu itu dioperasikan secara maksimal agar arus lalu lintas tidak tersendat.

Seiring dengan kebijakan tersebut, kata Suyitno, pihaknya melakukan penyekatan dan penyortiran kendaraan berat golongan 3 ke atas.Penyekatan dan penyortiran itu dilakukan mulai di Gerbang Tol Kalijati Subang, Cikedung, Kertajati dan Sumberjaya. Khusus kendaraan berat golongan 3 ke atas dari arah Jawa, penyortiran dan penyekatan dilakukan di ruas tol Palikanci dan di Gerbang Tol Palimanan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Persiapan Arus Balik, Ingat Kembali Batas Kecepatan di Jalan TolBatas maksimum kecepatan di jalan tol rata-rata 100 kpj pada ruas tol antar kota. Sementara di dalam kota 80 kpj.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Arus balik di Tol Japek Sabtu-Minggu ramai lancarSituasi arus kendaraan di kilometer 30 Tol Jakarta-Cikampek arah Jakarta, pada Sabtu (31/10) ramai lancar.\r\n\r\n"Terpantau ramai lancar, hambatan di jalur, ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Arus Balik Tol Semarang-Solo di GT Banyumanik Ramai Lancar |Republika Online10 Gardu Utama dan 12 gardu miring dioptimalkan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Arus Balik, Truk Dilarang Masuk Tol Palimanan Hingga Jakarta |Republika OnlinePada arus balik, akan berlaku satu arah pada Km 47 hingga Km 61.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Arus Balik, 160.204 Kendaraan Menuju Jakarta Lewat TolDistribusi lalu lintas menuju Jakarta mayoritas sebanyak 53,2% dari arah Timur, 25,4% dari arah Barat dan 21,4% dari arah Selatan.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Arus Balik di Tol Jakarta-Cikampek Cukup PadatArus lalu lintas di Tol Jakarta-Cikampek arah Jakarta di wilayah Kabupaten Karawang, cukup padat. TolJakarta-Cikampek
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »