APPKSI Duga Larangan Ekspor CPO Berumur Pendek |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Larangan ekspor CPO berdampak negatif pada profitabilitas produsen sawit Indonesia.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Asosiasi Petani Plasma Kelapa Sawit Indonesia memprediksi dampak larangan ekspor minyak sawit mentah alias crude palm oil dan minyak goreng Indonesia akan menyebabkan penurunan harga domestik dan mendorong kenaikan harga di pasar lain seperti Malaysia. APPKSI memproyeksikan larangan tersebut akan berumur pendek.

Baca Juga Andi menyampaikan kebijakan larangan ekspor CPO sama dengan memiskinkan petani sawit di Kalimantan dan Sumatera. Sehingga menurutnya pelarangan ekspor CPO tidak akan lama. Pemerintah memang telah melarang ekspor CPO, minyak goreng, RBD palm oil, dan RBD palm olein sejak 28 April. Kebijakan ini ditujukan untuk meningkatkan ketersediaan dan menurunkan harga minyak goreng di pasar lokal.

Andi mengakui naiknya harga minyak goreng baik curah maupun kemasan memang berdampak pada daya beli masyarakat kecil dan ekonomi lemah serta pelaku usaha kecil. Namun menurutnya hal itu sudah diatasi oleh jaringan pengaman sosial berbentuk Bantuan langsung tunai langsung oleh pemerintah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Pemangku kebijakan harus takluk di kaki pemodal 😀

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pelaku Pasar Global Soroti Indonesia, Ketidakpastian Bebani Harga CPO | Market - Bisnis.comPelaku dipasar global fokus memantau perkembangan lebih lanjut akan situasi di pasar CPO Indonesia, hal ini disebabkan karena Indonesia merupakan produsen CPO terbesar pertama dunia.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Panen Kelapa Sawit Turun, Produksi CPO Astra Agro (AALI) Terkoreksi | Market - Bisnis.comPada Maret 2022, Astra Agro telah memproduksi CPO sebesar 286.000 ton atau turun sebesar 18,7 persen dibandingkan dengan periode yang sama pada tahun lalu.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Demi Migor Ekspor CPO Dilarang, Sudah Tepat?Demi Migor Ekspor RBD Palm Olein Dilarang, Sudah Tepat?
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Siapa Eksportir yang Nekat Ekspor CPO Setelah Dilarang JokowiTernyata ada eksportir punya nyali besar mengekspor bahan baku minyak goreng ke luar negeri. Padahal Presiden Jokowi melarang itu. Mungkin oposisi🤣 Larangan expor d terbitkan. Krn rakyat membutuhkan. Tp nekat expor,itu berarti perbuatan yg tak bisa d ampuni krn berhub dgn kebutuhan masyarakat. Egois. jokowi Orang seperti ini perlu diberi pelajaran,cabut ijinnya!!
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jokowi Setop Ekspor CPO, Malaysia & Thailand Pesta Pora!eski dilakukan demi memenuhi kebutuhan dalam negeri, larangan tersebut justru menguntungkan negara tetangga, Malaysia. dan minyak goreng pun tetap mahal
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Malaysia Ambil Alih Komando Sawit dari Tangan IndonesiaIndonesia memang masih memberlakukan larangan ekspor CPO. Saat CPO Indonesia absen di pasar dunia, Malaysia mengambil alih panggung.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »