Apindo: Perlu Perbaikan untuk Tingkatkan Keterlibatan Swasta

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Apindo menilai perlu perbaikan dasar untuk tingkatkan keterlibatan swasta dalam PSN

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Wakil Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia Shinta Widjaja menuturkan, pengusaha tentu menyambut baik rencana pemerintah untuk membebaskan Pajak Penghasilan kepada pihak swasta yang fully funded dalam Proyek Strategis Nasional . Tapi, masih banyak perbaikan dasar yang dibutuhkan untuk efektivitas implementasinya.

Beberapa hal fundamental yang dimaksud Shinta adalah kemudahan perizinan dan pembebasan lahan. Ia berharap, Rancangan Undang-Undang Omnibus Law di bidang perpajakan dan cipta lapangan kerja yang kini tengah digodok pemerintah dapat mengatasi hambatan tersebut. Terlepas dari tantangan yang ada, Shinta menjeleaskan, insentif pembebasan PPh itu akan membantu meningkatkan keterlibatan swasta dalam PSN. Sebab, menurutnya, sampai saat ini, sebagian besar PSN memang masih banyak dilakukan oleh BUMN.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menaker: Perlu Tingkatkan Peran Perempuan di Industri Film dan Ekonomi KreatifPeranan perempuan di industri ekonomi kreatif perlu diperkuat melalui inovasi dan kreativitas sehingga memiliki daya saing tinggi dan mampu bertahan menghadapi persaingan global yang terjadi saat ini. Kemnaker
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Apindo Kesal Ajuan untuk Terlibat Pasok Avtur Terganjal BUMNNamun, kekesalan itu tidak digubris oleh Kementerian BUMN yang saat itu dipimpin oleh Rini Soemarno. Menteri payah Ora iso opo2 👎👎👎 Risi soemarno ini patut 'dibedah' lebih jauh
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Perlu Ada Kebijakan Unilateral untuk Tarik Pajak DigitalKebijakan unilateral sudah dilakukan sejumlah negara dalam memungut pajak digital.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Perlu waktu berminggu-minggu untuk padamkan kebakaran dengan SydneyKebakaran besar yang menyelimuti Sydney, kota terbesar Australia, sehingga menimbulkan asap berbahaya, mungkin membutuhkan waktu beberapa minggu untuk ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

'Foto keluarga' 17 kucing dan anjing: Perlu waktu berhari-hari untuk mendapatkan gambar iniSeorang pemelihara binatang bernama Kathy Smith menghabiskan waktu berhari-hari agar ke-17 anjing dan kucingnya bisa duduk dengan tenang untuk berfoto bersama. zarazettirazr zarazettirazr Pasti koceng yg kaga bisa diatur 😛 Dibikin kenyang semua.
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

Mendagri Nilai Perlu Ada Sistem Deteksi Dini KarhutlaSistem deteksi dini perlu dimasukkan ke APBD
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »