Apakah Boleh Donor Darah saat Sedang Puasa? Bagaimana Tips Sebelum Melakukan Donor saat Berpuasa dan Apa Hukumnya dalam Islam?

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 83 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 36%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Biasanya, sebelum melakukan kegiatan ini diperlukan tubuh yang fit dengan istirahat cukup dan makan bergizi.

merupakan tindakan mulia. Bagaimana tidak, kita akan menyumbangkan darah kepada orang yang membutuhkan.

Petugas donor darah juga akan menyarankan kepada calon pendonor untuk menjaga kesehatannya. Caranya dengan perbanyak minum air putih, tidur yang cukup, makan sayuran yang berwarna hijau, dan masih banyak lagi. Dengan berbagai saran tersebut, membuat banyak orang mengira tidak boleh melakukan donor darah karena tidak bisa melakukan menjaga kesehatan secara optimal.Dikutip dari laman KlikDokter.com, melakukan donor darah saat puasa sangat aman bagi mereka yang tubuhnya sehat.

Melalui alasan tersebut, melakukan donor darah di siang maupun sore hari tidak dianjurkan. Dikarenakan pada dua waktu tersebut manusia akan melakukan banyak aktivitas. Akibatnya, cadangan energi berkurang dan kondisi tubuh kurang fit. Dilansir dari Siloamhospitals.com, efek samping melakukan donor darah saat puasa adalah mengalami hipotensi . Hal ini disebabkan karena calon pendonor tidak memerhatikan kondisi kesehatan. Gejala hipotensi yang dirasakan antara lain seperti, pusing, mual, kelelahan, bahkan hingga kehilangan kesadaran.Sebenarnya efek donor darah saat puasa disebabkan karena tidak adanya asupan zat besi dan cairan akibat sel darah merah berkurang tiba-tiba.

Untuk menghindari resiko di atas, harus mempersiapkan dan memerhatikan beberapa hal sebelum melakukan donor darah. Meskipun sedikit berbeda dari persiapan donor darah biasanya, hal ini dilakukan untuk mencegah terjadinya resiko tertentu. Berikut penjabaran apa saja yang perlu dilakukan sebelum donor darah saat puasa antara lain:Sebelum melakukan donor darah, pastikan sudah istirahat dan tidur yang cukup. Waktu tidur normal bagi manusia adalah selama 7-9 jam.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bolehkah Donor Darah saat Puasa Ramadhan? Ini Penjelasannya dari Segi Agama dan MedisDalam bulan suci Ramadhan, banyak umat Muslim tergerak untuk melakukan kebaikan, termasuk donor darah.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Keluar Darah Haid Jelang Buka Puasa Ramadhan, Apakah Wajib Mengganti Puasa?Tak jarang perempuan sudah niat puasa, tetapi sekitar 3 menit jelang berbuka justru keluar darah haid. Masih perlukah mengganti puasa Ramadhan?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Apakah Boleh dan Sah Berpuasa Meski Belum Mandi Junub?Mandi junub atau juga biasa disebut mandi wajib adalah salah satu tindakan penting dalam Islam yang dilakukan untuk membersihkan diri dari keadaan junub, yaitu keadaan di
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Apakah Penderita Gagal Ginjal Boleh Makan Kurma saat Buka Puasa?Kurma adalah buah tinggi oksalat dan kalium, dua zat berbahaya untuk pasien gagal ginjal. Apakah penderita gagal ginjal boleh makan kurma saat buka puasa?
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Gregoria Kalah Kontroversial, Apakah Pemain Boleh Setop Permainan?Apakah pemain boleh menyetop permainan seperti yang coba dilakukan Gregoria Mariska Tunjung?
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

5 Ikan yang Tidak Boleh Dikonsumsi oleh Penderita Darah TinggiIkan merupakan salah satu sumber protein hewani yang sangat bagus untuk kesehatan. Namun, bagi penderita hipertensi, ada beberapa jenis ikan yang dilarang untuk dikonsumsi, lho! Yuk simak apa saja!
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »