Apa yang Dilakukan Jemaah Haji Saat Tiba di Bandara Madinah? Ini Alur Kedatangannya

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 38%
  • Publisher: 68%

Bandara Berita

Jemaah Haji,Haji 2024,Haji

Ada 2 alur kedatangan jemaah haji yang harus diperhatikan jemaah saat tiba di bandara, yakni jalur fast track dan non fast track.

Kepala Daerah Kerja Bandara PPIH Arab Saudi Abdillah saat menyambut kedatangan jemaah haji dari tanah air di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz Madinah ."Jemaah harus tahu alur kedatangan ini, untuk memudahkan proses keberangkatan jemaah ke hotel masing-masing," kata Abdillah di Madinah , Rabu , seperti dilaporkan jurnalisAda 229 kelompok terbang yang rencananya diberangkatkan pada gelombang pertama.

Artinya, masih banyak jemaah yang akan terus berdatangan di Bandara AMAA Madinah dalam beberapa hari ke depan.Bagi jemaah haji jalur fast track, berikut alur kedatangannya:Barang bawaan jemaah akan diperiksa dengan x-raySaat menaiki bus, petugas dari Arab Saudi akan meminta paspor jemaah untuk dikumpulkan.

Jemaah Haji Haji 2024 Haji Bandara Amir Muhammad Bin Abdul Azis Madinah Haji Madinah Haji Haji Di Madinah

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Apa yang Dilakukan Jemaah Haji di Madinah?Jemaah haji Indonesia gelombang pertama akan mendarat di Madinah sebelum menunaikan haji di Makkah. Apa yang dilakukan jemaah haji di Madinah?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jemaah Haji Diimbau tidak Bawa Barang BerlebihanPara calon jemaah haji khususnya jemaah haji wanita diimbau untuk tidak membawa barang bawaan secara berlebihan
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Persiapan Haji yang Perlu Dilakukan Sebelum Berangkat, Simak Apa SajaPersiapan haji penting untuk dilakukan calon jemaah ibadah haji dapat berjalan lancar.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Calon Jemaah Haji Kloter Pertama Dapat Layanan Fast Track di Asrama Haji dan BandaraKloter 1 (JKG-01) asal Jakarta Barat tiba di Asrama Haji Jakarta Pondok Gede.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Yuk Mengenal Jalur Fast Track yang Banyak Dilewati Jemaah Haji Indonesia, Apa Itu?Berita Yuk Mengenal Jalur Fast Track yang Banyak Dilewati Jemaah Haji Indonesia, Apa Itu? terbaru hari ini 2024-05-14 08:44:42 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Usai Mendarat di Bandara Madinah, Ini Alur Kedatangan yang Dilakukan Jemaah HajiPesan ini disampaikan Kepala Daerah Kerja (Kadaker) Bandara Abdillah saat menyambut kedatangan jemaah haji dari Tanah Air di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz Madinah.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »