Anies segera distribusikan 20 juta masker untuk warga Jakarta

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemprov DKI akan membagikan 20 juta masker medis buatan lokal kepada warga Jakarta.

Gubernur DKI Jakarta Anes Baswedan memperlihatkan masker gratis untuk masyarakat DKI Jakarta di Gudang PD Pasar Jaya, Cakung, Jakarta Timur, Rabu . .Jakarta - Gubernur DKI Anies Baswedan segera mendistribusikan 20 juta masker kepada masyarakat di provinsi setempat dalam rangka pencegahan COVID-19.

"Nantinya setiap warga mendapatkan masing-masing dua masker," kata Anies, Rabu, saat meninjau kesiapan pendistribusian masker untuk lima wilayah administrasi Jakarta, di Gudang 4 PD Pasar Jaya, Kawasan Industri Pulogadung, Cakung, Jakarta Timur. Anies mengatakan masker jenis bedah itu merupakan produksi lokal dari berbagai daerah yang dikumpulkan di PD Pasar Jaya.Anies mengatakan ada 20 juta masker itu sudah siap dibagikan ke warga secara gratis.

Anies mengatakan masker bantuan itu akan didistribusikan di setiap kelurahan, lalu diteruskan ke setiap ketua RW dan dibagikan kepada warga.la berharap seluruh masyarakat di Jakarta dapat menggunakan masker demi memutus mata rantai penyebaran COVID-19."Harapannya semua warga Jakarta menggunakan masker, memastikan untuk mencegah penyebaran COVID-19," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Kok gw ngelihat bantuan mengalir terus dijakarta,walau gak seberapa tapi ada bukti nyata, ni dikota gw cuma omdo....

RIP penimbun masker

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Anies Siapkan 20 Juta Masker Kain, Akan Dibagi Gratis ke Warga JakartaAnies Baswedan sedang menyiapkan masker kain untuk dibagikan kepada seluruh warga Jakarta secara gratis. Warga bisa menggunakan masker itu saat ke luar rumah selama masa PSBB. Masker PSBB Astagafirulalah.. ' aniis sedang '...yg lain sdh lkukan dia baru sedang...😀👎 .ini pun blum tentu jadi... 😂 Sementara itu Jokowi masih asik mendongeng! Biar lambat asal ada
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Pemprov Akan Bagikan 20 Juta Masker bagi Warga JakartaMasker kain tersebut diproduksi langsung oleh penjahit di kampung-kampung, dan akan didistribusikan secara bertahap kepada seluruh warga Jakarta.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Anies: Tren Kasus Covid-19 di Jakarta per Hari MenurunMenurut Anies, apabila tren penurunan Covid-19 terus berjalan, pembatasan sosial berskala besar (PSBB) tidak diperpanjang lagi. Saya kok punya pikiran, bahwa penurunan Covid-19 di Jakarta, itu pengaruh karena yg di Jakarta pada mudik. penurunan darimana, odp , pdp makin banyak jumlahnya
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Anies Ajak Perusahaan Bantu Warga Jakarta Terimbas CoronaAnies mengaku sudah memetakan daerah-daerah di mana perusahaan bisa menyalurkan bantuan bagi warga yang terimbas corona. Hmmmm Lalu yg bantu perusahaan siapa? 🙂 Dana dah habis bos? Wakakaka
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Anies: Kemungkinan PSBB Jakarta Selesai Dua Pekan Lagi |Republika OnlinePSBB di Jakarta bisa selesai dengan catatan grafik pasien positif Covid terus turun. Semuga tidak ada yang bikin rusuh lagi...........semuga berhasil baik. Saya ingin cepat dan tenang kembali kerja lagi.... BRAVO Goodbeneerr aniesbaswedan
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Penambahan Kasus Covid-19 di Jakarta Melambat, Ini Tanggapan AniesTak hanya melambat, Anies mengakui bahwa penambahan kasus positif Covid-19 dalam beberapa hari terakhir cenderung menurun.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »