Anies: PSBB Ketat Turunkan Kasus Aktif Covid-19 di DKI Jadi 12%

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Anies: PSBB Ketat Turunkan Kasus Aktif Covid-19 di DKI Jadi 12%. Tercatat dalam rentang 30 Agustus hingga 11 September penambahan kasus aktif covid-19 di Jakarta mencapai 49%.

PEMERINTAH Provinsi DKI Jakarta melaporkan adanya pelambatan dari kenaikan kasus aktif di Ibu Kota. Tercatat kasus aktif menurun dari 49% menjadi 12%. Menurut Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, penurunan ini terjadi usai diberlakukannya PSBB Jilid II di Jakarta sejak 14 September lalu.

"Peningkatan kasus aktif di Jakarta melambat dari 49 % menjadi 12 % sejak Gubernur Anies Baswesan mengambil keputusan menarik rem darurat dan kembali memberlakukan PSBB ketat sejak 14 September lalu," tulis Pemprov DKI Jakarta melalui akun Instagram @dkijakarta, Sabtu . "Namun demikian, pelandaian kasus aktif bukanlah tujuan akhir. Kita masih harus bekerja bersama memutus rantai penularan," jelas Anies.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Tak semudah fulgoso

DKI Jakarta prestasi dalam penanganan covid merupakan penderitaan bagi cebong2 air kolam 200

Juga menurun kan perekonomian rakyat. 40%-50%. Memang hebat ini gubernur..

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Anies Baswedan Klaim Sejak PSBB Ketat Kasus Covid-19 MelandaiGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengklaim jumlah penularan kasus positif Covid-19 di Jakarta mulai tampak melandai sejak penerapan PSBB ketat. Mudah2han ilang selama nya Make sense. 2 minggu lockdown, pasien hr ini dr 2 minggu yg lalu mulai terpapar. Berarti hari ini shrsnya 0 terpapar, 2-3 minggu lagi shrsnya tdk ada pasien baru c19. Tp...ini cm dki. Gmn yg dr daerah sekitar...🥱 Mantap 👍. Goodbener
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Anies Baswedan: Tanpa PSBB Ketat, Kasus Aktif Covid-19 Akan Capai 20.000Anies Baswedan mengatakan grafik jumlah kasus harian Covid-19 di Jakarta mulai melandai sejak pengetatan PSBB. AniesBaswedan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

PSBB Ketat, Laju Penularan Covid-19 di Jakarta Pusat TurunWali Kota Jakarta Pusat Bayu Meghantara mengatakan terjadi penurunan laju infeksi penularan Covid-19 di wilayahnya selama PSBB ketat.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Tempat Tidur Isolasi Pasien Covid-19 Tersisa 19%, PSBB Jakarta DiperpanjangPSBB Jakarta diperpanjang, Gubernur Anies Baswedan mengatakan kapasitas tempat tidur isolasi pasien Covid-19 sudah 81 persen terpakai PSBBJakarta
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

PSBB, Anies Klaim Kasus Aktif Covid-19 di Jakarta Landai |Republika OnlinePenambahan jumlah kasus aktif berkurang menjadi 1.453 kasus atau 12 persen.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Anies Baswedan Sebut Jumlah Kasus Covid-19 Mulai Melandai Setelah PSBBGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyatakan saat ini kasus positif aktif Covid-19 di Jakarta mulai melandai. AniesBaswedan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »