Anies Baswedan: Reklamasi Ancol Untuk Lindungi Jakarta dari Banjir

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 32 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akhirnya angkat bicara mengenai reklamasi perluasan Ancol yang kini menulai polemik.

Liputan6.com, Jakarta - Anies menyatakan reklamasi Ancol berbeda dengan reklamasi 17 pulau teluk Jakarta yang sudah dihentikan.

"Jakarta ini terancam banjir, salah satu sebabnya karena ada waduk dan sungai yang mengalami pendangkalan atau sedimentasi. Ada 13 sungai, kalau ditotal panjangnya lebih dari 400 km. Ada lebih dari 30 waduk dan secara alami mengalami sedimentasi," katanya. Proses pengerukan lumpur sungai, kata Anies, sudah berlangsung lama dan akhirnya lumpur itu digunakan untuk perluasan Ancol.

2 dari 3 halamanLindungi DKI Jakarta dari BanjirAnies menegaskan, reklamasi Ancol adalah untuk melindungi DKI Jakarta dari banjir, dan jelas berbeda dengan reklamasi 17 Pulau di Utara Jakarta yang bertujuan bisnis.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

dulu zaman Pak Ahok, ente blg reklamasi sebabkan banjir.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Aktivis Akan Gugat Anies Baswedan yang Izinkan Reklamasi AncolSelain Kiara, lembaga lain yang bakal menggugat kebijakan Anies Baswedan terkait reklamasi Ancol adalah Walhi, Komunitas Nelayan, LBH Jakarta, dan AMUK Bahari. ....penyerapan anggaran enak ngga enak anis ttp ijinkan,enak ngga enak para kativis hrs gigit jari krn ini keputusan politik anis. anis udah siap brani pasang badan untuk cukong tapian 2024 Pokoke harus batal...apalagi pake cara jualan agama lagi...😎
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

PDIP Jakarta Dukung Kebijakan Anies Baswedan yang Tetap Berlakukan SIKM - Tribunnews.comKetua Fraksi PDIP DPRD DKI, Gembong Warsono menegaskan Jakarta saat ini masih perlu mengontrol warga yang keluar dan masuk ibu kota.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Politikus PSI Nilai Anak Buah Anies Baswedan Ini Tidak Becus Mengawasi Hiburan MalamAnggota DPRD DKI Jakarta Eneng Maliyanasari minta Gubernur Anies Baswedan segera mencopot Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonommi Kreatif (Parekraf) Cucu Ahmad Kurnia PSI
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Pantas: DPRD akan Tanya Alasan Anies Baswedan Revisi ProgramJanji kampanye Anies Baswedan yang diperkirakan bakal gagal dilaksanakan adalah naturalisasi, rumah DP nol rupiah, hingga reklamasi Ancol.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Fraksi NasDem Minta Anies Tetap Prioritaskan Pengendalian BanjirFraksi NasDem minta Anies Baswedan untuk tetap memprioritaskan program pengendalian banjir di tengah pandemi covid-19 termasuk normalisasi sungai bersama pemerintah pusat
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Anies Sebut Raperda RDTR Reklamasi Terganggu Pandemi CoronaGubernur DKI Anies Baswedan akan segera membahas Raperda RTDR setelah DPRD DKI menyinggung pemberian izin reklamasi Ancol tanpa Perda RTDR.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »